ebook img

wanita dan anak PDF

387 Pages·2015·8.5 MB·Indonesian
by  
Save to my drive
Quick download
Download
Most books are stored in the elastic cloud where traffic is expensive. For this reason, we have a limit on daily download.

Preview wanita dan anak

PAKET INFORMASI TERSELEKSI WANITA DAN ANAK Seri: Peran Wanita S alah satu alasan kenapa masih rendahnya jumlah dan mutu karya ilmiah Indonesia adalah karena kesulitan mendapatkan literatur ilmiah sebagai sumber informasi.Kesulitan mendapatkan literatur terjadi karena masih banyak pengguna informasi yang tidak tahu kemana harus mencari dan bagaimana cara mendapatkan literatur yang mereka butuhkan. Sebagai salah satu solusi dari permasalahan tersebut adalah diadakan layanan informasi berupa Paket Diseminasi Informasi Terseleksi (PDIT). Paket Diseminasi Informasi Terseleksi (PDIT) adalah salah satu layanan informasi ilmiah yang disediakan bagi peminat sesuai dengan kebutuhan informasi untuk semua bidang ilmu pengetahuan dan teknologi (IPTEK) dalam berbagai topik yang dikemas dalam bentuk kumpulan artikel dan menggunakan sumber informasi dari berbagai jurnal ilmiah Indonesia. Paket Diseminasi Informasi Terseleksi (PDIT) ini bertujuan untuk memudahkan dan mempercepat akses informasi sesuai dengan kebutuhan informasi para pengguna yang dapat digunakan untuk keperluan pendidikan, penelitian, pelaksanaan pemerintahan, bisnis, dan kepentingan masyarakat umum lainnya. Sumber-sumber informasi yang tercakup dalam Paket Diseminasi Informasi Terseleksi (PDIT) adalah sumber-sumber informasi ilmiah yang dapat dipertanggungjawabkan karena berasal dari artikel (full text) jurnal ilmiah Indonesia dilengkapi dengan cantuman bibliografi beserta abstrak. DAFTAR ISI i Pilih/klik judul untuk melihat full text ANALISIS TINGKAT STRESS WANITA The prevalence of hypertension in Yogyakarta KARIR DALAM PERAN GANDANYA Special Region based on the result of blood pressure measurement was 28.4%, the prevalence DENGAN REGRESI LOGISTIK ORDINAL of hypertension in Bantul Regency based on the (Studi KaSuS pada tenaga Kerja result of blood pressure measurement was 23.9%. Wanita di rS. Mardi rahayu The morbidity of hypertension for 2006 to 2010 KuduS) experienced significant increasing. The prevalence Nova, Ispriyanti, Dwi of hypertension in female was higher compared in MEDIA STATISTIKA, Vol. 5, No. 1 , 2012 : 37-47 male and tends to increase each year.Objectives: Abstract: To knowing the risk factors of hypertension in the Currently, the role of women has shifted from worker female with double role in Bantul Regency traditional to modern roles. From only a traditional in 2011.Methods: This was observational analytic role to bear children and run the household, study by case control design, the subject of the women now have a social role which can be a study was the worker woman that meet inclusion career with supported higher education. This can criterion and the one that meet exclusion result in conflict dual role as worker and housewife criterion was excluded. The number of subject for women who have a family, so easy to cause was 216. Analysis was performed used Mc Nemar stress. Several factors are thought to affect levels test with significance level at 95%, and then of stress, especially for career women is child was followed by conditional logistic regression care, housekeeping assistance, communication analysis to knowing the dominant factors of the and interaction with children and husband, hypertension incidence.Results: The result of the time for family, determining priorities, career study showed that the variable of physical activity pressures and family pressures, and the husbands (OR= 5.69, 95%CI= 2.248-14.448), psychosocial view of the dual role of women. Based on the stress (OR= 3.28, 95%CI= 1.051-10.263), obesity test independence of variables, seven variables (OR= 2.78, 95%CI= 1.061-7.331), family history have a relationship with the level of stress career (OR= 2.19, 95%CI= 1.051-4.587), education (OR= woman.By using the likelihood ratio test and Wald 4.62, 95%CI= 1.624-13.161), contraception usage test is found to be two factors affect the stress (OR= 3.99, 95%CI= 1.159-13.763) were risk factors levels of women workers in Mardi Rahayu Kudus for hypertension incidence in the worker woman hospital are a time for family and the support of with double role in Bantul Regency.Conclusion: her husband in a career. The risk factors of hypertension incidence in the worker woman with double role were physical activity, psychosocial stress, obesity, family history. Work load was not risk factors for hypertension FAKTOR RISIKO HIPERTENSI PADA incidence in the worker woman with double Wanita peKerja dengan peran role in Bantul Regency.Keywords: risk factors, hypertension, worker woman with double role ganda KaBupaten BantuL tahun 2011 Faisal, Bambang Djarwoto, Berty Murtiningsih, Elvyrah Berita Kedokteran Masyarakat, Vol. 28, No. 1, 2012 : 55-62 Abstract: Background: Hypertension or high blood pressure is lethal disorder that can be found in the people at developed countries and developing countries. DAFTAR ISI FungSi dan peran Wanita daLaM MaSyaraKat Baduy Setiani, Baiq Lex Jurnalica Vol. 3, No. 3, 2006: 153-167 Abstrak: Seperti masyarakat pada umumnya, sesungguhnya dalam masyarakat Baduy pun pria memegang peran penting, baik bidang sosial maupun religi.Pimpinan keluarga, kelompok, kampung, dan suku, serta pemimpin upacara selamatan, inisiasi, perkawinan, kematian, penanaman padi, pemanenan padi, dan pemujaan leluhur di pegang oleh pria.Walau demikian, bukan berarti pria Baduy menguasai segala sendi kehidupan masyarakat. Wanita Baduy, selain mempunyai fungsi dan peran yang sama dengan pria, juga memiliki fungsi dan peran yang khas serta tidak boleh dilakukan oleh pria. Dengan kata lain, pria dan wanita Baduy sama- sama memiliki fungsi dan peran yang penting. Pria Baduy tidak bersifat mendominasi dan wanita Baduy tidak tersubordinasi.Keluarga Baduy sangat mengharapkan anak pertama wanita.Anak wanita dianggap memiliki nilai lebih dibanding anak pria karena anak wanita mempunyai sifat memelihara, mengayomi, dan melindungi (seperti hanya konsep ambu), terutama untuk adik-adiknya. Anak wanita usia sekitar lima tahun keatas telah diberi tanggung jawab menjaga dan mengasuh adik- adiknya. Upacara-upacara yang berkaitan dengan padi diatas harus dilakukan oleh wanita dan tidak boleh dilaksanakan oleh pria.Menurut keyakinan orang Baduy, upacara seperti ngaseuk, mipit, nganyaran dan ngalaksa merupakan kegiatan yang terpenting dan bermakna paling sakral. Oleh karena itu, para pelaksanaannya yang hanya oleh para wanita merupakan suatu kehormatan dan ketinggian derajat wanita Baduy disamping adat kesopanan karena berhubungan langsung dengan Nyi Pohaci DAFTAR ISI MAKNA WANITA TENTANG perasaan bebas, komunikasi luas, aktualisasi diri, peruBahan peran (haSiL Kajian dihargai masyarakat, percaya diri dan mampu mengambil keputusan.Kesimpulan : dari kedua DISERTASI WANITA ISTERI NELAYAN peran tersebut mereka rata-rata mempunyai SuKu KaiLi daLaM peruBahan pilihan peran di publik produktif. Walaupun PERAN DARI DOMESTIK TRADISONAL pilihan mereka di publik produktif namun kedua Ke puBLiK produKtiF) tanggung jawab tersebut keduanya baik domestik Yoto lembah Aminah, Fadlia Vadlun tradisional maupun publik produktif tetap MEDIA LITBANG SULTENG, Vol. 4, No. 1, 2011: tanggung jawab mereka dengan alasan mereka 12-23 mencintai keluarga (suami dan anak-anak). Saran: Kepada pengambil keputusan dan pihak-pihak Abstrak: terkait supaya membantu nelayan dan isteri Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui nelayan yang aktifitasnya di publik produktif demi makna wanita isteri nelayan dalam perubahan kelanjutan generasi mereka serta pengembangan peran dari domestik tradisional ke publik aktifitas mereka dan bisa berkontribusi terhadap produktif. Untuk mengetahui kriteria-kriteria pembangunan. apa yang menyebabkan pilihan wanita isteri nelayan untuk kedua peran tersebut. Metode penelitian ini dilakukan dengan pendekatan deskriptif kualitatif. Penentuan lokasi penelitian dilakukan di kampulere yang wanitanya banyak melakukan aktifitas menjual ikan, rumah mereka rata-rata dipinggir pantai. Penentuan informan dipilih secara sengaja yaitu purposive sampling dengan metode bola salju. Terpilihnya informan ada tiga kriteria: pertama aktivitasnya terfokus pada menjual ikan, kedua aktivitasnya tergolong rajin, ketiga aktivitasnya malas tidak terlalu terfokus menjual ikan Teknik pengambilan data melalui pengamatan, wawancara yang terdiri atas tiga: wawancara pendahuluan, wawancara mendalam, juga wawancara secara kelompok untuk tujuan mencek keakuratan informasi yang disampaikan oleh informan sewaktu dilakukan wawancara individual. Analisis data dengan proses editing data, kategorisasi data, intrepretasi data, dan merumuskan beberapa kesimpulan dan rekomendasi kepada pihak-pihak yang terkait dengan masalah penelitian. Hasil penelitian sebagai berikut: Makna perempuan tentang rumah tangga domestik tradisional adalah semata- mata mengurus rumah tangga, selalu tergantung suami, bosan dirumah, sempit wawasan, perasaan selalu tertekan, komunikasi kurang, dan tidak mampu mengambil keputusan. Makna wanita di publik produktif; mampu mandiri, mampu memenuhi ekonomi rumah tangga, luas wawasan, DAFTAR ISI ManajeMen WaKtu geoLog who worked in geology, career opportunity is still Wanita (geoLogiWati), untuK open and mand can be a woman. MenjaLani peran SeBagai iBu ruMah tangga dan peKerja (Studi KaSuS di KaBupaten SLeMan) MENGATASI KONFLIK PERAN Winarti ; Rr. Amara Nugrahini KaryaWan dan iBu ruMah tangga Jurnal Ilmiah Teknik Industri, issue. Vol. 2, no. 2, pada tenaga Kerja Wanita di 2014 INDONESIA Abstrak: Dewi Rosiana The study on the back by the multiple roles that Mimbar : Jurnal sosial dan pembangunan, Vol. 23, is able to be lived by Geologiwati as housewives no. 2, 2007 : 271 0 287 and workers, especially in the district Sleman Geologiwati. Among those working in the Abstrak: - education sector is as a teacher and lecturer, and worked at the Department of Water and Mineral Resources Sleman regency, with the overall otal there are 18 people. The purpose of this study was to determine how time management is actually implemented by the Geologiwati, so that they can still develop themselves in the work, but also a successful role as a housewife. The method used in this research is to collect primary data through questionnaires. Based on the level of education, general education Geologiwati S-1 and S-2 by 80 %, and S-3 as much as 20%. In terms of class, most class III and Geologiwati has anyone reached IVD. Many of those who hold important positions in several institutions such as the Vice Chancellor, Head of Department, Head of the Centre for Studies and Head of Section. The average time used to act as a housewife as 13.83 hours and 10.17 hours while the rest is used for work. For those who have positions Geologiwati generally have an assistant in the office, while in the lead role as a housewife generally they are assisted by others (husband, parents, helpers, and children). Besides the lead role as a mother, they have the highest priority in running job. The main job is to take care of children and husbands, done alone, while the other house work done by others. Some of the reasons Geologiwati pursue the field of geology as a noble profession, can diel directly with the public, there is a chance to roam the area / country, mindset, knowledge and platform is always evolving, still at least a woman DAFTAR ISI pengaMBiLan KeputuSan Bagi pengaruh KonFLiK peran ganda Wanita untuK Menjadi peMain dan StreS Kerja terhadap Kinerja Wayang (Studi Wanita pada KARYAWAN WANITA PADA SWALAYAN KeLoMpoK Wayang orang di jaWa ERA MART 5000 DI SAMARINDA tengah) Widyaningrum, Ida Ayu, Pongtuluran, Yonathan, Ratih, Endang, Lestari, Wahyu , Tricahyadinata, Irsan Harmonia: Jurnal Pengetahuan dan Pemikiran Publikasi Ilmiah, Vo.l 1, No. 1, 2013 Seni,Vol. 4, No. 1, 2003 Abstract: Abstrak: This study aims to determine the influence of work Pengambilan keputusan terhadap segala sesuatu baik family conflict and Stress on woman employee dalam kehidupan rumah tangga maupun dalam hal perform in Swalayan Era Mart 5000 at Samarinda. pekerjaan dewasa ini bukan lagi menjadi monopoli Where independent variables namely work family lakil aki melainkan juga dapat dilakukan oleh kaum conflict, which consists of time based conflict, wanita. Masalah sentral dalam penelitian adalah fakta strain based conflict, and stress. And as dependent yang mempengaruhi proses pengambilan keputusan variables is woman employee woman perform. untuk mendapatkan faktor dalam atau motivasi para Supervised by : Dr.yonathan pongtuluran,SE,M.Agr wanita dalam pengambilan keputusan untuk menjadi and Irsan Tricahyadinata,SE,M.Si Data collection pemain wayang. Penelitian peranan wanita pemain methods in this study is to questionnaires filled out wayang, menggunakan pendekatan kualitatif guna by respondents are woman employees of Swalayan mengungkap permasalahan secara holistik, lokasi Era Mart 5000 in Lembuswana Samarinda. The penelitian di perkumpulan wayang orang terkenal samples were 45 respondents in this study using di wilayah Jawa Tengah. Subyek penelitian adalah the purposive random sampling. The Independent perempuan pemain wayang yang telah bekerja variables in this research is work family conflict and selama minimal lima tahun dan masih aktif bekerja stress, as Variable dependent is woman employee sebagai pemain wayang. Teknik pengumpulan data perform. The analysis used in this research multiple digunakan, wawancara dan observasi, dianalisis linear regression analysis, hypothesis test including melalui reduksi, verifikasi dan penyajian data. t test, F test, dan coefficient of determination ( Hasil penelitian mewujudkan bahwa secara umum R2 ). The Results of analysis using multiple linear semua subyek dalam mengambil keputusan regression showed that the independent, variabel untuk menjadi pemain wayang dipengaruhi oleh work – family conflict had positif but insignificant bakat keturunan selanjutnya menjadi hobi yang effect, while family – work conflict had negative sekaligus dapat dimanfaatkan menjadi pekerjaan, and insignificant effect on the women employee untuk menambah kebutuhan ekonomi keluarga. perform. Occupational stress had positive and Keberhasilan lain juga ditunjukkan dalam peran significant effect on the dependent variable, namely gandanya yaitu perempuan sebagai pekerja dan the women employee perform at Swalayan Era Mart pendidik anak a naknya meraih sukses kehidupan. 5000 Lembuswana in Samarinda. The result of using Penelitian dapat merekomendasikan beberapa hal analysis t-test indicated that occupational stress had antara lain agar para wanita tidak ragu ragu tetap significant and dominan impact on perform of woman menekuni pekerjaannya secara profesional, tanpa employees of Swalayan Era Mart 5000 Lembuswana harus melalaikan kewajiban sebagai ibu rumah Samarinda. Results of analysis using the coefficient tangga. Profesi pada bidang seni tidak hanya sebagai of determination is known that 19,50% variable pemain wayang saja, melainkan pada bidang lain, work family conflict, stress and woman employees seperti pesinden atau penyanyi, untuk membantu perform , while 80,50% explained by other variables memperoleh penghasilan tambahan not included in this study. DAFTAR ISI pengaruh KonFLiK peran ganda pengaruh KonFLiK peran TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI terhadap Kinerja Wanita Karir PADA KARYAWAN WANITA DI PT. pada uniVerSitaS SaM ratuLangi eraMart group SaMarinda MANADO Ervina Anastasia ( Psikologi) Tewal, Bernhard ; Tewal, Florensia B. MOTIVASI, Vol. 2, No. 2 , 2014: 1 - 8 Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, Vol. 2, No. 1, 2014: 353 – 469 Abstrak : Sebagian besar wanita yang bekerja adalah Ibu Abstrak: rumah tangga yang sudah memiliki anak dan Wanita karir mengalami konflik peran suami dimana selain memiliki tanggung jawab dalam kehidupan nyatanya. Pada satu sisi ia sebagai seorang karyawan disisi lain memiliki dituntut bertanggungjawab dalam melakukan tanggung jawab terhadap keluarganya. Jika pekerjaannya sebaik mungkin, sedangkan pada seorang wanita bekerja dalam jangka waktu yang sisi lainnya ia harus mengatur keluarganya (suami, relatif lama, maka ia memiliki kontrak psikologi anak-anak dan urusan rumah tangga lainnya). terhadap perusahan atau dengan kata lain wanita Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui yang bekerja akan memiliki komitmen terhadap pengaruh konflik peran terhadap kinerja perusahan tempat ia bekerja. Ketika wanita yang wanita karir pada Universitas Sam Ratulangi di bekerja memiliki komitmen terhadap perusahan Manado.Pengumpulan data dilakukan dengan pastinya ia selalu di tuntut untuk melakukan menyebarkan kuesioner kepada wanita karir yang kewajibannya sebagai seorang karyawan akan menjadi sampel penelitian. Penentuan sampel tetapi disisi lain ia memiliki tanggung jawab dilakukan dengan cara propotional random terhadap keluarganya. Apabila tanggung jawab sampling, maksudnya sampel diambil secara terhadap pekerjaan dan keluarga tidak diimbangi proposional antara wanita karir sebagai staf maka pastinya akan terjadi konflik peran ganda administrasi dan wanita karir sebagai dosen. Data dalam kehidupan wanita yang bekerjaPenelitian sampel yang digunakan sebanyak 75 responden, ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdiri dari 35 responden staf administrasi dan 40 ada pengaruh konflik peran ganda terhadap responden dosen.Analisa data dilakukan secara komitmen organisasi pada karyawaan wanita di deskriptif dan pendekatan regresi sederhana. PT.Eramart Group. Hipotesis yang di ajukan dalam Hasil penelitian membenarkan hipotesa bahwa penelitian ini adalah ada pengaruh konflik peran konflik peran berpengaruh negatif yang signifikan ganda terhadap komitmen organisasi.Penelitian terhadap kinerja wanita karir pada Universitas Sam ini mengambil sampel wanita yang bekerja dan Ratulangi di Manado.Oleh karena itu disarankan memiliki anak dan suami dengan statut sudah untuk mempertahankan konflik peran yang menjadi karyawan tetap dengan jumlah subjek rendah agar para wanita karir dapat berkinerja sebanyak 100 orang karyawa wanita.Penelitian baik. dilaksanakan di PT. Eramart Group yang ada di Samarinda. Skala yang digunakan dalam penelitian ini adalah skala konflik peram ganda dan skala komitmen organisasi.Hasil penelitian ini tidak menunjukkan adanya pengaruh yang signifikan antara variael konflik peran ganda dan komitmen organisasi, yang di tunjukkan dari analisis korelasi product moment yaitu r = 0,018 (p <0.05). Hipotesis dalam penelitian ini ditolak. DAFTAR ISI PENYADARAN PERAN WANITA berpindah kerja, dan ketiga, mengeksplorasi SeBagai tenaga Kerja SeKtor hambatanhambatan yang dirasakan oleh akuntan wanita dalam hubungan pementoran.Responden INFORMAL DALAM PERSAMAAN penelitian terdiri para akuntan wanita dari KAP jender sebanyak 147 orang.Analisis data dilakukan Handayani, M.Th., Puspa Yusuf, Ria, dengan menggunakan statistik deskriptif dan Jurnal Studi Jender SRIKANDI, Vol. 7, No. 1, 2008 Chi-square Probabilistic analysis.Hasil penelitian menemukan, terdapat fungsi mentoring di KAP, Abstract: jenis kelamin memiliki hubungan positif dengan More than a half of population in Indonesia are keinginan berpindah kerja, dan wanita merasakan women, which is a potential sources for the hambatan-hambatan dalam hubungan mentoring country. However, they are still discriminated in di KAP. Katakunci: mentoring, fungsi pelatihan, terms of job opportunity as well as in family role. pendukung sosial, role modelling, keinginan In Bali, most of woman have a great contribution berpindah kerja in family income, particularly in agricultural sector and also in other informal sectors that could bring more income for the families. Due to the fact that Balinese women plays an important role in family income earning, it is interesting to study the awareness of woman labour role in Bali.Even though the awareness of woman labour role has been done by giving some extension services, however, it is still needed more information for women in mass media to extend their awareness about their important role, especially in gender equality.This paper is a library study, therefore it is a general view of some papers written by researchers in woman and gender issues. peran Mentor, intenSitaS Berpindah Kerja dan haMBatan yang diraSaKan oLeh aKuntan WANITA DALAM MENTORING DI Kantor aKuntan puBLiK Wirjono, Endang Raino Media Riset Akuntansi, Vol. 1, No. 2, 2011: 92-108 Abstrak: Penelitian tentang mentoring telah membuktikan adanya fungsi pelatihan, pendukung sosial, dan role modelling bagi proteges.Penelitian ini memiliki tiga tuj uan yaitu pertama, membuktikan adanya fungsi pementoran di Kantor Akuntan Publik (KAP), kedua, menguj i hubungan antara jenis kelamin dengan keinginan untuk DAFTAR ISI peran SeL punCa (SteM CeLLS) peran SuMBer daya daLaM DALAM MENGATASI MASALAH MeningKatKan pengaruh INFERTILITAS PADA WANITA TEKNOLOGI KARAKTERISTIK Imantika, Efriyan DEMOGRAFI DAN SOSIAL Medula, Vol. 2, No. 02, 2014: 47-55 eKonoMi Buruh Wanita Serta KontriBuSinya terhadap Abstrak: pendapatan KeLuarga (Studi Sel punca merupakan sel yang belum berdiferensiasi KaSuS pada Buruh teMBaKau di sehingga memiliki kemampuan untuk tumbuh menjadi berbagai sifat sel tergantung dari KaBupaten jeMBer) lingkungan mikro (niche) di sekitarnya. Menurut Fadah, Isti ,Yuswanto, Istatuk Budi asalnya sel punca dibedakan menjadi 3 bagian Jurnal Manajemen dan Kewirausahaan, Vol. 6, No. 2, besar yaitu sel punca embrional yang diperoleh 2004: 137-147 dari blastokista, sel punca ekstraembrional yang diperoleh dari tali pusat, plasenta dan cairan Abstract: amnion serta sel punca dewasa yang diperoleh  Attendance of medium and large industry give dari jaringan dewasa sesuai dengan jenis jaringan a new alternative on opening woman work tempat diperolehnya sel, misalnya sumsum opportunity. But on these industry is needed a tulang, darah, lemak maupun kulit. Sel punca yang certain skill in order to use woman worker in a terpapar dengan kondisi tertentu yang sesuai productive manner. The object of this research akan berdiferensiasi menjadi 3 lapisan germinal are to know social economy and demographi dan juga primordial sel germinal. Hal ini yang characteristic of woman worker in district of mendasari penelitian terakhir untuk memperoleh Jember, a work intencity different among married gamet haploid matur yang mampu berkembang and un married woman worker, contribution menjadi embrio dan fetus yang normal.Untuk of woman worker salary to family income and, menghasilkan gamet yang matur digunakan teknik factors influence work intencity of married Somatic Nuclear Cell Transfer (SNCT) sehingga woman worker. Total sample are 60 respondents sel yang dihasilkan mengandung inti sel dengan ( 45 respondents are married and 15 are un materi genetik yang baru. Infertilitas merupakan married woman). The Technics sampling is simple masalah umum yang terjadi dengan prevalensi random sampling. The researcher uses structure 10-15% pasangan usia reproduktif. Penyebab interview. After collected data, the researcher infertilitas pada wanita meliputi gangguan analyse them by using statistic descriptive, “t metabolik dan hormonal disertai adanya interaksi test” paired two sample for means and multiple dengan faktor lingkungan sehingga menurunkan regression analysis. The result of it is there is a kualitas oosit. Hal ini menyebabkan peningkatan work intencity different among married and un insiden aneuploidi pada oosit yang dihasilkan dan married woman worker. And simultantly all of mengganggu proses implantasi pada manusia. Sel independent variables namely woman worker punca menjanjikan terapi infertilitas yang nyata days salary (X1), number of their child (X2) and melalui mekanisme seluler dalam perkembangan distance from their house to work place (X3) have teknologi reproduksi berbantu (ART), namun significant influence to work intencity of married kendala etika, moral dan agama masih menjadi woman worker (Y) . permasalahan dalam menerapkan teknik ini di Indonesia. DAFTAR ISI PERAN WANITA DALAM ISLAMISASI jaWa aBad XV Ahmad, Tsabit Azinar Paramita: Historical Studies Journal, Vol .21, No. 1, 2011: 1-13 Abstract: Islamization cannot be separated from the role of the people who had been instrumental in spreading Islam. However, the writing of our history is still less in giving ample scope to the role of women in Islamization. This paper briefly tried to raise issues about the status of women in the early Islamization is happening on the island of Java, and how the role of women as part of Islamization. In general, women have a role as a catalyst between the previous culture to culture influenced by aspects of Islam. The role of women as a catalyst because it can facilitate the development of Islam in Java, so that she is regarded as a connecting bridge between the Hindu-Buddhist old culture on the one hand, and the Islamic culture as a new culture on the other hand. The role of women can be seen from his social status, when women have a high social status they have the flexibility to provide access and convenience, as well as strengthening the spread of Islam in Java. PERANAN WANITA DALAM peMBangunan BerWaWaSan GENDER SUDARTA, WAYAN Jurnal Studi Jender SRIKANDI, Vol. 3, No. 1, 2003: 65-78 Abstrak: -

Description:
Seni,Vol. 4, No. 1, 2003. Abstrak: Pengambilan keputusan terhadap segala sesuatu baik dalam kehidupan rumah tangga maupun dalam hal pekerjaan keluarga serta pandangan suami terhadap peran ganda wanita mempunyai hubungan dengan pengetahuan informasi tentang realita dan.
See more

The list of books you might like

Most books are stored in the elastic cloud where traffic is expensive. For this reason, we have a limit on daily download.