ebook img

tesis kedudukan orang tua perspektif al-qur'an surat al-isra dan surat lukman program ... PDF

166 Pages·2012·0.99 MB·Indonesian
by  
Save to my drive
Quick download
Download
Most books are stored in the elastic cloud where traffic is expensive. For this reason, we have a limit on daily download.

Preview tesis kedudukan orang tua perspektif al-qur'an surat al-isra dan surat lukman program ...

TESIS KEDUDUKAN ORANG TUA PERSPEKTIF AL-QUR’AN SURAT AL-ISRA DAN SURAT LUKMAN (Studi komparatif Antara Tafsir Al-Azhar Dan Tafsir Al-Misbah) Hayati Nupus 13.402.1002 Tesis Ditulis untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan dalam Mendapatkan Gelar Magister Agama (M.Ag) PROGRAM PASCASARJANA INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI SURAKARTA 2016 i KEDUDUKAN ORANG TUA PERSPEKTIF AL-QUR’AN SURAT AL-ISRA DAN SURAT LUKMAN (Studi Komparatif Antara Tafsir Al-Azhar Dan Tafsir Al-Misbah) Hayati Nupus ABSTRAK Al-Qur’an mengatur pola interaksi antara anggota keluarga agar selalu terjalin keharmonisan dengan peran yang disandang masing-masing. Al-Qur’an mengatur pola interaksi antara orang tua dengan anak atau anak dengan orang tua. Hal menarik adalah ketika mencermati ayat-ayat Al-Qur’an yang memuat tentang perintah untuk menyembah Allah dan larangan menyekutukan-Nya, kerapkali diikuti dengan perintah berbuat baik/berbakti pada orang tua. Hal tersebut mengisyaratkan bahwa orang tua mempunyai kedudukan khusus di sisi Allah. Tesis ini bertujuan untuk mengetahui: 1). Kedudukan orang tua perspektif Al- Qur’an surat Al-Isra dan surat Lukman (studi Komparatif antara tafsir al-Azhar dan tafsir Al-Misbah), 2). Perbedaan dan persamaan antara tafsir al-Azhar dan tafsir Al-Misbah dalam tema kedudukan orang tua perspektif Al-Qur’an surat Al- Isra dan surat Lukman. Penelitian ini merupakan penelitian pustaka (library research) dengan pendekatan tafsir komparatif (muqarran). Adapun sumber data primer yang digunakan dalam penelitian ini adalah kitab tafsir Al-Azhar dan tafsir Al-Misbah. Sedangkan data sekundernya adalah buku-buku, majalah, koran, jurnal dan karya tulis lainnya yang memiliki keterkaitan dan relevan dengan tema penelitian. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah dengan menggunakan metode muqarran yaitu membandingkan penafsiran tafsir Al-Azhar dengan tafsir Al- Misbah tentang ayat-ayat yang dikaji untuk melihat perbedaan dan persamaannya. Untuk menganalisa data maka menggunakan model deskriptif analisis sebagai teknik analisis datanya. Kemudian semakin dikuatkan dengan konten analisis. Hasil penelitian menunjukkan: 1. Buya Hamka dan Quraish Shihab mempunyai pandangan yang sama tentang kedudukan orang tua perspektif Al- Qur’an surat Al-Isra dan surat Lukman yaitu, orang tua memiliki kedudukan terhormat dan agung di sisi Allah. Perintah menyembah Allah digandengkan dengan perintah berbakti pada orang tua , beberapa hadits yang dinukil oleh kedua mufassir ini semakin menguatkan kedudukan orang tua, seperti hadits tentang durhaka pada orang tua disejajarkan dengan durhaka pada Allah, berbakti pada orang tua lebih utama dari jihad fi sabilillah dan lain-lain 2. Buya Hamka dan Quraish Shihab berbeda dalam menerjemahkan kata kama dalam Al-Isra 24 , Buya mengartikan ‘sebagaimana’ sedangkan Quraish mengartikan ‘dikarenakan’. Perbedaan ini mengakibatkan sedikit perbedaan makna. Kata Kunci : Orang tua, Tafsir Al-Azhar, Tafsir Al-Misbah ii The Parenthood based on Al Qur’an Perspective of Letter of Al Isra and Lukman (A Comparative Study between TafsirofAl- Azhar andTafsirAl-Misbah) Hayati Nupus Abstract Al Qur’an sets interaction pattern among family members to always interweave harmony with the role carried by each of them. Al Qur’an also sets interaction pattern between parents and children or vise versa. The most interesting part is when we notify the verses of Al Qur’an containing about an order to worship Allah and prohibition to betray Him, it is often mentioned an order to treat the parents well. Those describes that the parents have special position for Allah. This study aims at determining: 1). The position of parents according to Al Qur’an perspective of Letter of Al Isra and Lukman (a comparative study between tafsir of Al Azhar and Al Misbah), 2). The difference and similarity between tafsir of Al Azhar and Al Misbah on parents’ position according to Al Qur’an perspective of Letter of Al Isra and Lukman. This research was a library research used comparative tafsir approach (muqarran). The primary data resources used in this study were the book of Al Azhar and Al Misbah tafsir, while secondary data were any books, magazines, newspapers, journals, and other papers which were relevant with research theme. Technique of collecting data applied method of muqarran by comparing the interpretation of Al Azhar and Al Mizbah tafsir about the verses studied to view their difference and similarity. To analyze the data, it applied model of analysis descriptive as the technique of data analysis. Then, it combined with analysis content. The result of this study shows that: 1. Buya Hamka and Quraish Shihab have similar view about parents position according to Al Qur’an’s perspective of Letter of Al Isra’ and Lukman, that is parents have a respectful and precious position for Allah. An order to worship Allah is mentioned together with an order to respect the parents. Some Hadist studied by these mufassir are strengthen the position of parents, such as a hadist about disobeying parents which is similar with disobeying Allah, respecting parents is more valuable than jihad fi sabilillah and others, 2. Buya Hamka and Quraish Shihab have different view in interpreting the word kama in Al Isra of 24. Buya interprets it ”as/like,” while Quraish interprets it “because.”This distinction results few distinctions on meaning. Keywords: Parents, Tafsir ofAl Azhar,Tafsir ofAl Misbah iii نﺎﻤﻘﻟ ةرﻮﺳو ءاﺮﺳﻷا ةرﻮﺳ ﻢﯾﺮﻜﻟا نآﺮﻘﻟا ﻲﻓ ﻦﯾﺪﻟاﻮﻟا ﺔﻟﺰﻨﻣ (حﺎﺒﺼﻤﻟاﺮﯿﺴﻔﺗوﺮھزﻷاﺮﯿﺴﻔﺗ ﻦﯿﺑ ﺔﻧرﺎﻘﻤﻟا ﺔﺳارد) سﻮﻔﻨﻟا ﻲﺗﺎﯿﺣ ﺺﺨﻠﻣ ﺔﺘﺑﺎﺛ ﺔﻨﯿﻜﺴﻟا نﻮﻜﺘﻟ ﺔﻠﯿﻤﺟ ةﺮﺷﺎﻌﻣ ﮫﻠھأﺮﺷﺎﻌﯾ ﻒﯿﻛ ءﺮﻤﻟاﺮّﺑﺪﯾ نآﺮﻘﻟا ﺎ ﻤّ ﻠﻓ .هﺪﻟاو ﺪﻟﻮﻟا ﺮﺷﺎﻌﯾ ﻒﯿﻛو هﺪﻟو ﺪﻟاﻮﻟاﺮﺷﺎﻌﯾ ﻒﯿﻛ ﺮّﺑﺪﯾ نآﺮﻘﻟا .ﻢﮭﻨﯿﺑ ﺎﺑ كﺮﺸﻟا ﻦﻋ ﻲﮭّﻨﻟاو هﺪﺣو ﷲ ةدﺎﺒﻌﺑ ﺮﻣﻷا ﻦﻋ نآﺮﻘﻟا تﺎﯾآ ﺎﻨﻈﺣﻻ ﻞﯿﻟد اﺬھو ,اﺪﯾﺪﻋ اراﺮﻣ ﻦﯾﺪﻟاﻮﻟاﺮّ ﺑ ﺮﻣﺄﺑ ﺮﻣﻷا اﺬھ ﷲ ﻊﺒﺘﯾ ﻒﯿﻛ ﺎﻨﺒﺠﻌﯾ :ﻲﻟوﻷا :ﺔﻓﺮﻌﻤﻟ ﺔﺳارﺪﻟا هﺬھ مﺪﺤﺘﺴﺗو .ﷲﺪﻨﻋ ﻦﯾﺪﻟاﻮﻟا ﺔﻟﺰﻨﻣ ﻮّ ﻠﻋ ﻲﻠﻋ قﺮﻔﻟا :ﺔﯿﻧﺎﺜﻟاو ,نﺎﻤﻘﻟ ةرﻮﺳو ءاﺮﺳﻷا ةرﻮﺳ نآﺮﻘﻟا ﻲﻓ ﻦﯾﺪﻟاﻮﻟا ﺔﻟﺰﻨﻣ ﺔﻟﺰﻨﻣ عﻮﺿﻮﻤﻟا ﻲﻓ حﺎﺒﺼﻤﻟاﺮﯿﺴﻔﺗو ﺮھزﻷاﺮﯿﺴﻔﺗ ﻦﯿﺑ ةوﺎﺴﻤﻟاو .ﻦﯿﺗﺮﻛﺬﻤﻟا ﻦﯿﺗرﻮﺴﻟا ﻲﻓ ﻦﯾﺪﻟاﻮﻟا ﺎﻣّ أ .نرﺎﻘﻤﻟا ﺮﯿﺴﻔﺗ ﺔﺑرﺎﻘﻤﺑ ﺔﺒﺘﻜﻤﻟا ﺚﺤﺑ ﺔﺳارﺪﻟا هﺬھ مﺪﺤﺘﺳو ﺮﯿﺴﻔﺗو ﺮھزﻷا ﺮﯿﺴﻔﺗ بﺎﺘﻛ ﺎﻤھ ﺔﺳارﺪﻟا هﺬھ ﻲﻓ نﺎﺴﯿﺋﺮﻟا نﺎﻌﺟﺮﻤﻟا ﺪﺋاﺮﺠﻟاو تﻼّ ﺠﻤﻟا ﻲھ ﺔﺳارﺪﻟا هﺬھ ﻲﻓ ﺔّ ﯿﻋﺮﻔﻟا ﻊﺟاﺮﻤﻟا ﺎﻣّ أو .حﺎﺒﺼﻤﻟا ماﺪﺤﺘﺳﺎﺑ تﺎﻧﺎﯿﺒﻟا ﻊﻤﺟ .ﺎﮭﺒﺳﺎﻨﺗ ﻲﺘّﻟا يﺮﺧﻷا ﻊﺟاﺮﻤﻟاو ﻒﺤﺼﻟاو ﻦﻋ حﺎﺒﺼﻤﻟا ﺮﯿﺴﻔﺗو ﺮھزﻷا ﺮﯿﺴﻔﺗ ﻦﯿﺑ ﺔﺗزاﻮﻣ ﻲﻨﻌﯾ نارﺎﻘﻤﻟا ﺮﯿﺴﻔﺗ فﻼﺘﺧﻷا ﺐﻧاﻮﺟ ﻦﯿﺑ ﺔﻓﺮﻌﻤﻟ ﺔﺳارﺪﻟا هﺬﮭﺑ ﻖﯿﻠﻌﺗ ﺎﮭﯿﻓ ﻲﺘّﻟا تﺎﯾﻵا .يﻮﺘﺤﻤﻟا ﻞﯿﻠﺤﺘﻟاو ﻲﻔﺻﻮﻟا ﻞﯿﻠﺤﺘﻟا ماﺪﺨﺘﺳﺎﺑ تﺎﻧﺎﯿﺒﻟا ﻞﯿﻠﺤﺗ .ةوﺎﺴﻤﻟاو و ﷲ ﺮﻣأ ﻢﯾﺮﻛ ﻚﻠﻤﻟا ﺪﺒﻋ جﺎﺤﻟا ذﺎﺘﺳﻷا (1) نّ أ ﺔﺳارﺪﻟا تﺮﮭظأ ﺪﻗو ﺔﻤﯿﻈﻋو ﺔﻤﯾﺮﻛ ﺔﻟﺰﻨﻣ ﻦﯾﺪﻟاﻮﻠﻟ نّ أ ﻲﻠﻋ نﺎﻘﻔّﺘﯾ ﺎﻤھ بﺎﮭﺷ ﺶﯾﺮﻗ ذﺎﺘﺳﻷا نوﺮﻘﻣ ﷲ ةدﺎﺒﻌﺑ ﺮﻣﻷا .نﺎﻤﻘﻟ ةرﻮﺳو ءاﺮﺳﻷا ةرﻮﺳ ﻲﻓ ﷲ ﺪﻨﻋ ﺔﻟﺰﻨﻣ يﻮﻘﺗ ناﺮﺴّ ﻔﻤﻟا ناﺬھ ﺎﮭﻠﻘﻧ ﻲﺘّﻟا ﺚﯾدﺎﺣﻷا ﻦﻋو .ﻦﯾﺪﻟاﻮﻟاﺮّ ﺑﺮﻣﺄﺑ ﺔﯿﺼﻌﻤﺑ يوﺎﺴﺘﯾ ﻦﯾﺪﻟاﻮﻟا قﻮﻘﻋ ﻦﻋ ﺚﯾﺪﺤﻟا ﻲﻓ ﺎﻤﻛ .ﷲ ﺪﻨﻋ ﻦﯾﺪﻟاﻮﻟا ﻒﻠﺘﺣا (2) .هﺮﯿﻏو ﷲ ﻞﯿﺒﺳ ﻲﻓ دﺎﮭﺠﻟا ﻦﻣ ﻞﻀﻓأ ﻦﯾﺪﻟاﻮﻟاﺮّ ﺑ ﻦﻋو ,ﷲ ﺪﻨﻋ , 24 ﺔﯾآ ءاﺮﺳﻷا ةرﻮﺳ ﻲﻓ "ﺎﻤﻛ" ﻲﻨﻌﻤﻟا لﻮﺣ ناذﺎﺘﺳﻷا ناﺬھ ﺶﯾﺮﻗ ذﺎﺘﺳﻷا ﺪﻨﻋﺎﻣّ ا " ﻞﺜﻤﻟا " ﮫﻨﻌﻣ ﷲ ﺮﻣأ ﻢﯾﺮﻛ ﻚﻠﻤﻟا ﺪﺒﻋ ذﺎﺘﺳﻷا .ﺮﯿﺴﻔﺘﻟا ﻲﻓ تﺎﻓﻼﺘﺧﻷا نﺎﺒﻗﺎﻌﯾ نﺎﻓﻼﺘﺧﻷا ناﺬھ "ﺐﺒﺴﻟا" ﮫﻨﻌﻣ بﺎﮭﺷ حﺎﺒﺼﻤﻟاﺮﯿﺴﻔﺗ ,رﺎھزﻷا ﺮﯿﺴﻔﺗ ,ﻦﯾﺪﻟاﻮﻟا : ﺔﺴﯿﺋﺮﻟا تﺎﻤﻠﻜﻟا iv LEMBAR PENGESAHAN TESIS KEDUDUKAN ORANG TUA PERSPEKTIF AL-QUR’AN SURAT AL-ISRA DAN SURAT LUKMAN ( Studi Komparatif Antara Tafsir Al-Azhar Dan Tafsir Al-Misbah ) Disusun oleh : HAYATI NUPUS NIM. 13.402.1002 Telah dipertahankan di depan Majelis Dewan Penguji Tesis Pascasarjana Institut Agama Islam Negeri Surakarta pada hari Senin tanggal DuaPuluh Sembilan bulan Agustus tahun 2016 dan dinyatakan telah memenuhi syarat guna memperoleh gelar Magister Agama (M.Ag) Surakarta, 29 Agustus 2016 Sekretaris Sidang/Pembimbing II Ketua Sidang (Penguji I/Pembimbing I) Dr. H. Moh. Abdul Kholiq Hasan, MA.,M.Ed Dr. Hj. Erwati Aziz, M.Ag NIP.19741100200801 1 011 NIP.19550929 198303 2 005 Penguji Utama Dr. H. Abdul Matin Bin Salman, Lc., M.Ag NIP. 196901152000031000 Direktur Pascasarjana Prof. Drs. H. Rohmat, M.Pd.,Ph.D NIP. 19600910 199203 1 003 v PERNYATAAN KEASLIAN TESIS Saya menyatakan dengan sesungguhnya bahwa tesis yang saya susun sebagai syarat untuk memperoleh gelar Magister dari Program Pascasarjana Institut Agama Islam Negeri Surakarta seluruhnya merupakan hasil karya sendiri. Adapun bagian-bagian tertentu dalam penulisan Tesis yang saya kutip dari hasil karya orang lain telah dituliskan sumbernya secara jelas sesuai dengan norma, kaidah, dan etika penulisan ilmiah. Apabila di kemudian hari ditemukan seluruhnya atau sebagian Tesis ini bukan asli karya saya sendiri atau adanya plagiat dalam bagian-bagian tertentu, saya bersedia menerima sanksi pencabutan gelar akademik yang saya sandang dan sanksi-sanksi lainnya sesuai dengan peraturan perundangan yang berlaku. Surakarta, Agustus 2016 Yang menyatakan Hayati Nupus, SE. NIM. 13402.1002 vi Motto ﻦِ ﯾْ ﺪَ ِ ﻟا ﻮَ ﻟا ﻂِ ﺨْ ﺳُ ﻲ ِﻓ ِﷲ ُ ﻂ ﺨْ ﺳُ وَ ﻦِ ﯾ ﺪَ ِﻟا ﻮَ ﻟا ﺎ ﺿَ رِ ﻲ ِﻓ ِﷲ ﺎ ﺿَ رِ “Keridhoan Allah itu terletak pada keridhoan orang tua,dan kemurkaan Allah itu terletak pada kemurkaan orang tua.” (HR. Al-Baihaqi) vii PERSEMBAHAN Tesis ini penulis persembahkan kepada: Emi dan Abah sebagai tanda syukur dan bakti ananda karena kebaikan yang telah dicurahkan sejak ananda dalam kandungan sampai ananda dewasa. Suami tercinta atas semua dukungan dan doa. Anak-anak tercinta semoga menjadi inspirasi untuk sungguh-sungguh tafaquh fiddin. Almamater tercinta IAIN Surakarta. viii KATA PENGANTAR Bismillahirrahmanirrahim, Alhamdulillah, kesyukuran yang sangat dalam penulis haturkan ke hadirat Allah yang Maha Rahman dan Rahim. Atas segala bimbingan, petunjuk dan kasih sayang-Nya, tesis ini dapat terselesaikan dengan baik. Shalawat serta salam semoga senantiasa terlimpah kepada Nabi Muhammad saw. yeng memberikan qudwah hasanah bagi umat sepanjang masa. Berkat limpahan hidayah serta rahmat Allah penulis dapat menyelesaikan penulisan tesis yang berjudul “KEDUDUKAN ORANG TUA PERSPEKTIF AL- QUR’AN SURAT AL-ISRA DAN SURAT LUKMAN ( Studi komparatif Antara Tafsir Al-Azhar Dan Tafsir Al-Misbah ). Penulis menyadari bahwa penyusunan tesis ini tidak lepas dari bantuan berbagai pihak. Oleh karena itu, dengan segala kerendahan hati penulis mengucapkan jazakumullah khoiron kepada: 1. Bapak Dr. Mudhofir, S.Ag., MPd., Rektor IAIN Surakarta. 2. Bapak Prof. Drs. H. Rohmat, MPd, Ph.D, selaku Direktur Pascasarjana IAIN Surakarta. 3. Bapak Dr. H. Baidi, M.Pd Ketua Jurusan Pascasarjana IAIN Surakarta. 4. Bapak Dr. Moh Bisri, M.Pd Sekertaris Jurusan Pascasarjana IAIN Surakarta. 5. Ibu Dr. Hj. Erwati Aziz, M.Ag., selaku pembimbing 1 yang telah meluangkan waktu memberikan arahan, bimbingan, dan motivasi hingga terselesaikannya tesis ini. 6. Bapak Dr. H. Moh. Abdul Khaliq Hasan, M.A, M.Ed., selaku pembimbing 2 yang telah meluangkan waktu memberikan arahan, bimbingan, dan motivasi hingga terselesaikannya tesis ini. 7. Tim penguji yang telah berkenan menguji, mengkritisi serta memberikan saran dan masukan demi sempurnanya penulisan tesis ini. ix 8. Seluruh dosen dan staff Program Studi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir program Pascasarjana IAIN Surakarta. 9. Seluruh karyawan dan karyawati perpustakaan IAIN Surakarta. 10.Teman-teman Pascasarjana Jurusan Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir angkatan 2013/1-2 atas obrolan santai tapi berbobot dan mencerahkan yang menginspirasi untuk belajar lebih sungguh-sungguh. 11.Umi H. Zainab dan Abah H. M. Ishak atas segala dorongan dan doa sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan tesis ini. 12.Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah memberi andil dalam penyelesaian tesis ini.. Akhirnya penulis menyadari bahwa kesempurnaan hanyalah milik Allah. Tesis ini hanyalah upaya maksimal yang dapat penulis lakukan sebagai hamba Allah yang lemah dengan segala kekurangan dan keterbatasan. Harapan penulis kritik dan saran yang membangun agar tesis ini dapat lebih baik dan mendatangkan manfaat bagi umat Islam secara umum. Penulis juga berharap semoga karya sederhana ini dapat memberi manfaat bagi umat dan menjadi pemberat timbangan kebaikan penulis di akhirat nanti. Surakarta, Agustus 2016 Penulis x

Description:
tafsir Al-Misbah dalam tema kedudukan orang tua perspektif Al-Qur'an surat Al-. Isra dan .. Masehi. QS. : al-Qur'an Surah. Saw. : Shallallȃhu ˋalaihi wa sallam. Swt. : Subhȃnahȗ wa taˋȃlȃ t.tp. : tanpa tempat (kota, negeri, atau negara) t.np. orang tua Nabi Ibrahim karena perbedaan keyakina
See more

The list of books you might like

Most books are stored in the elastic cloud where traffic is expensive. For this reason, we have a limit on daily download.