ebook img

pengaruh nilai bahan baku, bahan bakar, dan jumlah tenaga kerja terhadap output industri tekstil ... PDF

151 Pages·2016·0.97 MB·Indonesian
by  
Save to my drive
Quick download
Download
Most books are stored in the elastic cloud where traffic is expensive. For this reason, we have a limit on daily download.

Preview pengaruh nilai bahan baku, bahan bakar, dan jumlah tenaga kerja terhadap output industri tekstil ...

PENGARUH NILAI BAHAN BAKU, BAHAN BAKAR, DAN JUMLAH TENAGA KERJA TERHADAP OUTPUT INDUSTRI TEKSTIL DI INDONESIA PERIODE 1983 –2012 SKRIPSI Diajukan Kepada Fakultas Ekonomi dan Bisnis Untuk MemenuhiSyarat-syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi(S.E) Disusun oleh Aldila Hapsari NIM 1111084000037 JURUSAN ILMU EKONOMI DANSTUDI PEMBANGUNAN FAKULTAS EKONOMI DANBISNIS UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SYARIF HIDAYATULLAH JAKARTA 1436 H/2015 M PENGARUH NILAI BAHAN BAKU, BAHAN BAKAR, DAN JUMLAH TENAGA KERJA TERHADAP OUTPUT INDUSTRI TEKSTIL DI INDONESIA PERIODE 1983 –2012 Skripsi Diajukan kepada Fakultas Ekonomi dan Bisnis Untuk memenuhi Syarat–Syarat Meraih Gelar Sarjana Ekonomi Disusun Oleh: Aldila Hapsari 1111084000037 Dibawah Bimbingan Pheni Chalid, Ph.D Tony S. Chendrawan, M.Si NIP:195605052000121001 NIP. JURUSAN ILMU EKONOMI DAN STUDI PEMBANGUNAN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SYARIF HIDAYATULLAH JAKARTA 1436 H/2015M LEMBAR PERNYATAAN ASLI KARYA ILMIAH Yang bertanda tangan di bawah ini, Nama : Aldila Hapsari NIM : 1111084000037 Fakultas : Ekonomi dan Bisnis Jurusan : Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam penulisan skripsi ini saya: 1. Tidak menggunakan ide orang lain tanpa mampu mengembangkan dan mampu mempertanggungjawabkan 2. Tidak melakukan plagiat terhadap naskah orang lain 3. Tidak menggunakan karya orang lain tanpa menyebutkan sumber asli atau tanpa izin pemilik karya 4. Tidak melakukan pemanipulasian dan pemalsuan data 5. Mengerjakan sendiri karya ini dan mampu bertanggung jawab atas karya ini Jika di kemudian hari ada tuntutan dari pihak lain atas karya saya, dan melalui pembuktian yang dapat dipertanggungjawabkan ternyata memang ditemukan bukti bahwa saya telah melanggar pernyataan di atas, maka saya siap untuk dikenai sanksi berdasarkan aturan yang berlaku di Fakultas Ekonomi dan Bisnis UIN SyarifHidayatullahJakarta. Demikian pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya DAFTAR RIWAYAT HIDUP I. IDENTITAS PRIBADI 1. Nama Lengkap : AldilaHapsari 2. Tempat/ Tanggal Lahir : Tangerang, 7 Januari 1993 3. Alamat : Jalan Tangkas Permai IX Blok A No.5 Kelurahan Petukangan Selatan, Kecamatan Pesanggrahan, Kota Madya Jakarta Selatan 12270 4. Telepon : 089608487929 5. E-mail : [email protected] II.PENDIDIKAN FORMAL 1. SDI Annajah Kebayoran Lama, Jakarta Selatan Tahun 1999–2005 2. SMP Negeri 177 Bintaro, Jakarta Selatan Tahun 2005–2008 3. SMA Negeri 90 Jakarta Selatan Tahun 2008–2011 4. S1 UIN Syarif Hidayatullah Jakarta Tahun 2011–2015 III. PENDIDIKAN NON FORMAL 1. Kursus Bahasa Inggris di ELC (English Language Centre), Petukangan Selatan, Jakarta Selatan Tahun 2007–2009 IV. PENGALAMAN ORGANISASI 1. MPK/OSIS SMAN 90 Jakarta Selatan, 2009 –2010 2. HMJ IESP UIN Syarif Hidayatullah Jakarta Selatan, 2013 –2014 i V. PENGALAMAN KERJA 1. Pengajar (Tutor) Pengganti di Lembaga Kursus ELC (English Language Centre) for ElementarySchool, Petukangan Selatan, Jakarta Selatan VI. SEMINAR DAN WORKSHOP 1. Workshop Presentation about Germany (facts about Germany; The German Academic Exchange Service (DAAD)) ; The German University System; Studying in Germany; Doctoral Program in Germany; Additional information on where to apply for a Scholarship With CATHERINE LAVEFRE, FEB UIN Jakarta, 2012 2. Seminar : ”Semiotics; Analyzing Signs in Internatioanl Culture Festival (ICFest) of Foreign Language Assosiation”.“Bridging Unity to The Beauty Diversity”, FLAT UIN Jakarta,2012 3. Workshop: ” Trik Menaklukan The Paper Test”, HMJ Pendidikan IPA - Fakultas Tarbiyah UIN Jakarta,2012 4. Seminar Nasional & Call for Papers dengan tema : “Optimisme Ekonomi Indonesia 2013, antara Peluang dan Tantangan”, Fakultas Ekonomi Universitas Terbuka, Tangerang Selatan 5. International Workshop On The Soft Launching Faculty Of Natural Resources and Environment: ”Optimizing Indonesia’s Wealth Of Natural Resources For The People”, UIN Jakarta, 2013 6. Workshop Entrepreneur LDK Syahid: ”Moslem Billionaire”, UIN Jakarta, 2014 ii 7. International Workshop tentang : ‘Be Entrepneur in Silicon Valley’, atamerica (@amerika), Pasific Place Mall Jakarta,2012 VII. LATAR BELAKANG KELUARGA 1. Ayah : Achmad Arifin 2. Tempat/Tanggal Lahir : Pati, 17 Agustus 1957 3. Ibu : Kundarianingsih 4. Tempat/Tanggal Lahir : Ponorogo, 11 Mei 1965 5. Alamat : Jalan Tangkas Permai IX Blok A No.5 Kelurahan Petukangan Selatan, Kecamatan Pesanggrahan, Jakarta Selatan 12270 6. Telepon : 088212160175 7. Anak ke : 1 dari 3 bersaudara iii ABSTRACT The purpose of this research is to analyze the influence of raw material, fuel, and labour on textile industry output in Indonesia from 1983-2012. Ordinary Least Square was used analytical tools in this results. The result of this research shows that textile industry output in Indonesia are caused by raw material, fuel, and labour can be explaied by R 2 (R Squared) about 96%. Then textile industry output influenced by raw material, fuel, and labour simultanously about 1957,6 (F statistic). But Partially can explained by coefficient in each variable; 1. textile industry output was influenced by Raw material significantly and positive about 0,947, 2. textile industry output was influenced by fuel significantly and positive about 0,247 3. textile industry output was influenced by labour unsignificantly and negative about 5,18. Keywords : textile industry output, raw material, fuel, and labour iv ABSTRAK Penelitian ini bertujuan menganalisa pengaruh nilai bahan baku, bahan bakar, dan tenaga kerja terhadap industri tekstil di Indonesia periode 1983 - 2012. Ordinary Least Square (OLS) digunakan sebagai alat analisa pada penelitian ini output industri tekstil di Indonesia dipengaruhi oleh nilai bahan baku, nilai bahan bakar, dan tenaga kerja yang dijelskan oleh R2sebesar 96%. Secara simultan output industri tekstil di Indoneisa dipengaruhi oleh nilai bahan baku, bahan bakar, dan jumlah tenaga kerja sebesar 1957,6 (F statistik). Sedangkan secara parsial, 1. Output industri tekstil dipengaruhi oleh nilai bahan baku secara parsial sebesar 0,947 yang berpengaruh positif dan signifikan, 2. Output Industri Tekstil dipengaruhi oleh nilai bahan bakar sebesar 0,247 yang secara positif dan signifikan, dan 3. Output Industri Tekstil dipengaruhi oleh jumlah tenaga kerja sebesar 5,18 yang tidak terdapat pengaruh positif dan signifikan. Kata kunci : Output Industry Tekstil, Nilai Bahan Baku, Nilai Bahan Bakar, dan Jumlah Tenaga Kerja. v

Description:
Workshop Entrepreneur LDK Syahid: ”Moslem Billionaire”, UIN Jakarta,. 2014 negative about 5,18. Keywords : textile industry output, raw material, fuel, and labour Bapak Arif Fitrijanto, M.Si selaku ketua Jurusan IESP Periode 2015 yang kerja ini ini mengandung cara atau metode pengukuran.
See more

The list of books you might like

Most books are stored in the elastic cloud where traffic is expensive. For this reason, we have a limit on daily download.