ebook img

OLEH MATERIAL BIOMASSA ALGA Nitzschia sp YANG DIMODIFI PDF

58 Pages·2012·1.03 MB·Indonesian
by  
Save to my drive
Quick download
Download
Most books are stored in the elastic cloud where traffic is expensive. For this reason, we have a limit on daily download.

Preview OLEH MATERIAL BIOMASSA ALGA Nitzschia sp YANG DIMODIFI

ADSORPSI-DESORPSI MONOLOGAM DAN MULTILOGAM ION Ni(II), Cd(II),DAN Cu(II) OLEH MATERIAL BIOMASSA ALGANitzschia sp YANG DIMODIFIKASI DENGAN PELAPISAN SILIKA-MAGNETIT (Fe O ) 3 4 (Skripsi) Oleh INDAH WAHYU PURNAMASARI FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS LAMPUNG BANDAR LAMPUNG 2016 ABSTRAK ADSORPTION-DESORPTION MONOLOGAM AND MULTI METAL Cd(II), Cu(II) AND Ni(II)IONS BYMATERIAL BIOMASS Nitzschia SP ALGAE MODIFIED WITH COATING SILICA-MAGNETITE (Fe O ) 3 4 By Indah Wahyu Purnamasari This study has been synthesizedof hybrid algaesilica (HAS) and the hybrid algae silica magnetite from biomass Nitzschia sp algae(HASM). Material synthesis product is characterized by using infrared spectrometer (IR) to identify functional groups, X-Ray Diffraction (XRD) to determine the level of kekristalan of HASM and Scanning Electron Microscopy With Energy Dispersive X-ray (SEM-EDX) to analyze the surface morphology and the constituent element. Adsorption- desorption monologam and multi metals in HASM,chemical stability and ability to reuse was conducted using bacth. Thechemical stabilitydetermined in acidic, basic and neutral media. Results of metal adsorption by HASM analyzed by atomic absorption spectrophotometer (AAS). HASM material is very stable in acidic media and less stable in alkaline media and can be used repeatedly 4 times repetition with water, 0,1M HCl, and 0,1 M Na EDTAeluent. Ability sequence 2 adsorbed metal on monologam as follows Cd(II)>Cu(II)>Ni(II) ions and formulti metals sequence adsorbed metal as follows Pb(II)> Cd(II)>Zn (II)>Cu(II)>Ni (II) ions. Keywords: Adsorption, Desorption, Biomass, Nitzschia sp algae, HAS and HASM ABSTRAK ADSORPSI-DESORPSI MONOLOGAM DAN MULTILOGAM ION Cd(II), Cu(II) DAN Ni(II) OLEH MATERIAL BIOMASSA ALGA Nitzschia SP YANG DIMODIFIKASI DENGAN PELAPISAN SILIKA-MAGNETIT (Fe O ) 3 4 Oleh Indah Wahyu Purnamasari Pada penelitian ini telah dilakukan sintesis Hibrida alga silika (HAS) dan Hibrida alga silika magnetit dari biomassa alga Nitzschia sp (HASM). Material hasil sintesis dikarakterisasi dengan menggunakan Spektrofotometer Inframerah (IR) untuk mengidentifikasi gugus fungsi, X-Ray Diffraction (XRD) untuk menentukan tingkat kekristalan dari HASM dan Scanning Electron Microscopy With Energi Dispersive X-Ray (SEM-EDX) untuk menganalisis morfologi permukaan dan konstituen unsur. Adsorpsi-desorpsi monologam dan multilogam pada HASM, stabilitas kimia dan kemampuan penggunaan ulang dilakukan dengan metode bacth. Stabilitas kima ditentukan dalam media asam, basa dan netral. Hasil adsorpsi logam oleh HASM dianalisis dengan spektrofotometer serapan atom (SSA). Material HASM sangat stabil pada media asam dan kurang stabil pada media basa serta dapat digunakan berulang sebanyak 4 kali pengulangan dengan eluen air, 0,1M HCl, dan 0,1 M Na EDTA. Kemampuan urutan logam 2 teradsorpsi pada monologam sebagai berikut ion Cd(II)>Cu(II)>Ni(II) dan untuk multilogam urutan logam teradsorpsi sebagai berikut ion Pb(II)>Cd(II)>Zn(II)>Cu(II)>Ni(II). Kata kunci : Adsorpsi, Desorpsi, Biomassa, alga Nitzschia sp,HAS dan HASM ADSORPSI-DESORPSI MONOLOGAN DAN MULTILOGAN ION Cd(II), Cu(II) DAN Ni(II) OLEH MATERIAL BIOMASSA ALGANitzschia SP YANG DIMODIFIKASI DENGAN PELAPISAN SILIKA-MAGNETIT (Fe O ) 3 4 Oleh INDAH WAHYU PURNAMASARI Skripsi Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Mencapai Gelar SARJANA SAINS Pada Jurusan Kimia Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS LAMPUNG BANDARLAMPUNG 2016 RIWAYAT HIDUP Penulis dilahirkan di Peniangan, pada tanggal 10 Oktober 1994, sebagai anak pertama dari dua bersaudara, putri dari Bpk Sayuto dan Ibu Hartutik, jenjang pendidikan diawali dari Taman Kanak-kanak (TK) di TK Pertiwi Batu badak Lampung timurdiselesaikan pada tahun 2000.Sekolah Dasar (SD)di SD Negeri 1 Peniangan Lapung Timur diselesaikan pada tahun 2007. Sekolah Menengah Pertama (SMP) di SMP Negeri Sekampung Udik Lampung Timur diselesaikan pada tahun 2009, dan Sekolah Menengah Atas (SMA) di SMA minhajut thulab Lampung Timur diselesaikan pada tahun 2012 Tahun 2012, penulis terdaftar sebagai Mahasiswa Jurusan Kimia FMIPA Unila melalui jalur SNMPTN (Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negri). Pada tahun 2015 Penulis melakukan Praktek Kerja Lapangan di Laboratorium Kimia Anorganik Jurusan Kimia FMIPA Unila di Bandar Lampung. Selama menjadi mahasiswa penulis pernah menjadi asisten praktikum Sain Dasar Jurusan Biologi dan Matematika, Kimia Dasar II Jurusan S1 Teknologi Hasil Pertanian, Kimia Anorganik I, dan Kimia Anorganik II. Penulis juga aktif di Himpunan Mahasiswa Kimia (HIMAKI) FMIPA Unila sebagai anggota Biro Penerbitan kepengurusan 2012/2013 dan Biro kestari kepengurusan 2014/2015. MOTO “Sesungguhnya sesudah kesulitan ada kemudahan” (Q.S Al. Insyirah;6) “Kemenangan yang seindah-indahnya dan sesukar-sukarnya yang boleh direbut oleh manusia ialah menundukan diri sendiri” (Ibu Kartini) “Orang yang luar biasa tidak pernah memperhatikan hasil, tetapi mereka hanya memikirkan dan mengerjakan prosesnya” (Asep Hilman) “Hasil yang baik diperoleh dari niat yang kuat, kerja keras dan doa” (indah wahyu) Kupersembahkan karya sederhana ini kepada : ALLAH S.W.T Kedua Orang tuaku, Ibu Hartutik dan Bapak Sayuto yang telah memberikan rasa kasih sayang, cinta, pengorbanan, serta doa indah untukku. Terima Kasih kalianlah inspirasi dan motivatorku selama ini. Adikku tercinta dan tersayang Dwi Prasetyo Adi Keluarga besarku yang telah mendukungku dan mendoakanku Guru-guru yang selalu membagi ilmunya untukku Seluruh sahabat dan teman-teman yang selalu menyemangatiku dan Almamater Tercinta SANWACANA Assalamu’alaikum Wr. Wb. Alhamdulillah Puji dan syukur Penulis ucapkan atas kehadirat Allah SWT, karena atas segala rahmat dan karunia-Nya skripsi ini dapat diselesaikan. Skripsi dengan judul " ADSORPSI-DESORPSI MONOLOGAN DAN MULTILOGAN ION Cd(II), Cu(II) DAN Ni(II) OLEH MATERIAL BIOMASSA ALGA nitzschia SP YANG DIMODIFIKASI DENGAN PELAPISAN SILIKA-MAGNETIT (Fe O )" adalah salah satu syarat untuk 3 4 memperoleh gelar Sarjana Sains pada Jurusan Kimia, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Lampung. Dalam pelaksanaan dan penulisan skripsi ini tidak lepas dari kesulitan dan rintangan, namun itu semua dapat penulis lalui berkat rahmat dan ridha Allah SWT serta bantuan dan dorongan semangat dari orang-orang yang hadir di kehidupan penulis. Dalam kesempatan ini, penulis menyampaikan terima kasih setulus-tulusnya kepada : 1. IbuProf. Dr. Buhani, M.Si.,selaku pembimbing I penelitian yang telah banyak memberikan ilmu, nasihat, saran, motivasi, perhatian, serta kesabaran

Description:
Glyssenda, Susy Isnaini hasanah, Selvy Wulan Khoirun Nisa, Elmina Indah. Oktafiani Bioteknologi untuk Indonesia Abad 21, 1-14 Februari 2001.
See more

The list of books you might like

Most books are stored in the elastic cloud where traffic is expensive. For this reason, we have a limit on daily download.