ebook img

KESETARAAN GENDER DALAM NOVEL GADIS PANTAI KARYA PRAMOEDYA ANANTA TOER ... PDF

112 Pages·2017·1.63 MB·English
by  
Save to my drive
Quick download
Download
Most books are stored in the elastic cloud where traffic is expensive. For this reason, we have a limit on daily download.

Preview KESETARAAN GENDER DALAM NOVEL GADIS PANTAI KARYA PRAMOEDYA ANANTA TOER ...

KESETARAAN GENDER DALAM NOVEL GADIS PANTAI KARYA PRAMOEDYA ANANTA TOER (Analisis Wacana Menggunakan Metode Sarah Mills) SKRIPSI Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Sosial (S.Sos) Oleh: Bagus Saputro NIM: 11713024 JURUSAN KOMUNIKASI DAN PENYIARAN ISLAM (KPI) FAKULTAS DAKWAH INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) SALATIGA TAHUN 2017 i ii KESETARAAN GENDER DALAM NOVEL GADIS PANTAI KARYA PRAMOEDYA ANANTA TOER (Analisis Wacana Menggunakan Metode Sarah Mills) SKRIPSI Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Sosial (S.Sos) Oleh: Bagus Saputro NIM: 11713024 JURUSAN KOMUNIKASI DAN PENYIARAN ISLAM (KPI) FAKULTAS DAKWAH INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) SALATIGA TAHUN 2017 iii iv v vi MOTTO ِ ِ ﴾۱۱ٗ﴿ امْلع يندْزِ بِّ ﱠر ً ْ My Lord! Increase me in knowledge (Surah Taha/20:114) ِ ﴾ٕٔ٘﴿ ُ ُْاَ ي ن ُْااَ ْ ْ ْ ُْ So remember Me, I will remember you (Surah Al Baqarah/2:152) When you have eliminated all which is impossible, then whatever remains, however improbable, must be the truth (Arthur Conan Doyle, the case-book of sherlock holmes) It is a great thing to start life with a small number of really good books which are your very own (Arthur Conan Doyle) vii PERSEMBAHAN Skripsi ini merupakan wujud dari sebuah ikhtiar yang tidak akan pernah selesai tanpa dukungan dari berbagai pihak. Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang. Skripsi ini kupersembahkan kepada: Ibu dan Bapak, Partilah-Kokok Saputro yang doa, kasih sayang, serta dukungannya senantiasa menjadi napas disetiap langkah. Bibi dan Om, Amalia Suciati-Haryanto yang selalu menjadi penyemangat. Motivasi dari kalian telah menjadi penerang digelapnya hati. Nenek yang tidak pernah lelah dalam menyayangi cucu-cucunya. viii KATA PENGANTAR Assalamu’alaikum Warahmatullah Wabarakatuh Segala puji disertai pengagungan hanya kepada Allah. Rabb alam semesta, penggenggam jiwa, pencipta langit dan bumi beserta isinya. Hanya kepada-Nya kita memohon pertolongan dan perlindungan. Tempat berkeluh kesah serta muara dari segala doa. Beriring nikmat Islam, iman, dan hidayah-Nya maka skripsi yang berjudul “KESETARAAN GENDER DALAM NOVEL GADIS PANTAI KARYA PRAMOEDYA ANANTA TOER (Analisis Wacana Menggunakan Metode Sarah Mills)” dapat terselesaikan. Tidak lupa shalawat serta salam peneliti haturkan kepada panutan dalam segala perbuatan, Nabi Agung Muhammad SAW., rasul akhir zaman. Sesungguhnya peneliti menyadari bahwasanya dalam menyelesaikan skripsi mengalami kesulitan. Sehingga peneliti tidak bekerja sendiri melainkan bekerja sama dan mendapatkan bantuan berupa bimbingan dan motivasi dari banyak pihak. Maka dengan terselesaikannya skripsi ini, peneliti mngucapkan terima kasih kepada: 1. Dr. Rahmat Hariyadi, M. Pd selaku Rektor IAIN Salatiga. 2. Dr. Mukti Ali, M.Hum selaku dekan Fakultas Dakwah IAIN Salatiga. 3. Dra. Maryatin, M. Pd selaku Ketua Jurusan Komunikasi dan Penyiaran Islam. 4. Drs. Muh. Choderin selaku dosen pembimbing akademik. 5. Dr. Rifqi Aulia Erlangga, S.Fil., M. Hum. selaku pembimbing skripsi yang telah sudi meluangkan waktunya untuk membimbing dalam penulisan skripsi. ix 6. Bapak dan Ibu Dosen serta karyawan IAIN Salatiga yang telah banyak membantu dalam penyelesaian skripsi ini. 7. Kepada teman-teman fakultas Dakwah angkatan 2013 khususnya jurusan Komunikasi dan Penyiaran Islam yang telah berbagi suka dan duka selama menjadi mahasiswa, semoga kita senantiasa bersahabat. 8. Sekali lagi peneliti ucapkan terima kasih kepada pihak-pihak yang telah terlibat dalam penulisan skripsi ini, yang mana peneliti tidak dapat menyebutkannya satu-satu. Akhirnya, semuanya kembali kepada Allah SWT. Semoga bantuan pihak- pihak yang telah membantu dicatat sebagia sebuah ibadah di sisi-Nya dan dibalas dengan pahala berlipat ganda. Serta skripsi ini mudah-mudahan dapat memberikan manfaat dan kebaikan. Âmîn yâ Rabbal’alamin. Wassalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Salatiga, 9 Agustus 2017 Penulis, Bagus Saputro 11713024 x

Description:
dalam kamus Longman Dictionary of the English Language, 1984, menjelaskan La Joven de la Costa oleh RBA Libros, 2002, edisi Spanyol. 11.
See more

The list of books you might like

Most books are stored in the elastic cloud where traffic is expensive. For this reason, we have a limit on daily download.