ebook img

kehidupan priyayi dan wong cilik masyarakat jawa dalam roman gadis pantai karya pramoedya PDF

83 Pages·2008·1.33 MB·Indonesian
by  
Save to my drive
Quick download
Download
Most books are stored in the elastic cloud where traffic is expensive. For this reason, we have a limit on daily download.

Preview kehidupan priyayi dan wong cilik masyarakat jawa dalam roman gadis pantai karya pramoedya

KEHIDUPANPRIYAYIDANWONGCILIK MASYARAKAT JAWA DALAMROMANGADISPANTAI KARYAPRAMOEDYAANANTATOER SUATUKAJIAN SOSIOLOGIS SKRIPSI DiajukanuntukMemenuhiSalahSatuSyarat MemperolehGelarSarjanaSastra ProgramStudiSastraIndonesia Oleh: TeguhHartono NIM:004114052 PROGRAM STUDISASTRAINDONESIA JURUSANSASTRA FAKULTASSASTRA UNIVERSITASSANATA DHARMA YOGYAKARTA 2008 MOTTO Apa yang ada di hadapan kita dan apa yang ada di belakang kita, hanyalah hal-hal kecil bila dibandingkan dengan apa yang ada di dalam diri kita (Oliver Wendell Holmes) iv HALAMAN PERSEMBAHAN Skripsi ini kupersembahkanuntuk:  Tuhan YangMahaEsa yangtelahmemberiku rahmat kasih-Nya.  Bapakdan Ibutercinta, Djarot Susilo dan Agnes Sri Rejeki.  Adik-adikku tersayang, Nunik Wahyuningsih Susilowati dan Ririn Prihantini Kartikasari  FranciscaDyahKartikasari,S.Pd yangselalumenjadi semangatku.  Sahabat-sahabat dansemuaorang yangkukasihi. v Pernyataan Keaslian Karya Saya menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi yang saya tulis ini tidak memuat karya atau bagian karya orang lain, kecuali yang telah disebutkan dalam kutipan dandaftar pustaka,sebagaimanalayaknya karya ilmiah. Yogyakarta, Agustus 2008 Penulis TeguhHartono vi ABSTRAK Hartono, Teguh. 2008. Kehidupan Priyayi dan Wong Cilik Masyarakat Jawa dalam Roman Gadis Pantai Karya Pramoedya Ananta Toer : Suatu Kajian Sosiologis. Skripsi S1. Yogyakarta : Sastra Indonesia, UniversitasSanataDharma Penelitian ini mengkaji kehidupan priyayi dan wong cilik dan adanya kontradiksi negatif praktik feodalisme Jawa. Perbedaan kehidupan sosial masyarakat yanghidup di kampung nelayan dengan pembesar karesidenan, penuh denganketidakadilankekuasaanpriyayi. Penelitian ini menggunakan pendekatan sosiologi sastra yang berisi kajian tentang kehidupan sosial kemasyarakatan. Dalam penelitian ini dianalisis pulaunsur-unsurintrinsikkaryasastra,khususnyaanalisisalur,tokoh,danlatar. Metode dalam penelitian ini adalah metode deskriptif analisis. Metode ini dilakukan dengan mendeskripsikan fakta-fakta kemudian menganalisisnya. Teknikpengumpulandatadalampenelitianiniadalahpengamatandanpencatatan. Setelah membaca roman Gadis Pantai dan menemukan unsur-unsur intrinsiknya yaitu alur, tokoh, dan latar kemudian dianalisis nilai-nilai sosial kehidupan masyarakat Jawa khususnya kehidupan masyarakat di kampung nelayan dan kehidupankaumpriyayi. Dari hasil peneltian ini dapat disimpulkan bahwa pada kenyataannya kaum priyayi selalu berusaha menciptakan jarak dengan orang-orang yang ada di sekelilingnya, terutama terhadap rakyat jelata atau yang biasa disebut dengan istilah wong cilik. Bahkan kaum priyayi juga sering menggunakan kekuasaan dan kekayaanyangdimilikinya untukmemperolehsegala sesuatuyangdiinginkannya. Rakyat jelata atau wong cilik harus tunduk dan patuh terhadap priyayi. Hubungan sosial di kalangan priyayi sangat terikat pada tatacara dan bersopan santun. Pergaulan pun sangat dibatasi sehingga menimbulkan kesenjangan sosial yang mencolok. Hal ini berbeda sekali dengan kehidupan masyarakat di desa atau di daerahpesisirpantaiyangmasihmemegangerattradisigotongroyong. vii ABSTRACT Hartono, Teguh.2008. The life of Priyayis and Wong Cilik in Javanese society in the Romance of Promoedya Ananta Toer’sGadis Pantai: a Sociologic Study. S1 Degree Thesis. Yogyakarta: Indonesian Literature, Sanata Dharma University This research examines the life of priyayis and wong cilik, the existence of negative contradiction of Javanese feudalism practices. The difference of social life of the society living in the fisherman kampong from the rulers of regency is full of injustice. This research uses sociologyapproach containinga studyabout societal-social life. In this research, intrinsic elements are also analyzed, especially the analysis of plot, characters, andsetting. The method in this research is analytic descriptive method. This research was done by describing the facts and then analyzed them. The data collecting techniques are observation and note taking. After reading the roman Gadis Pantai and finding out the intrinsic elements, those are plot, characters, and setting, then he analyzed the social values of the life of Javanese society, especially the society in the fisherman kampong andthelifeof priyayis people. From the result of this research, it can be concluded that in fact priyayis always try to keep distance with the people surrounding them, especially with common people or those who are usuallycalled with a term wong cilik. Even priyayis also often use the power and wealth they have to get anything they want. Common people or wong cilik must always follow and obey them. Social relationship among priyayis is always tightly bounded by norms and politeness matters. Their relation is also limited, so it creates the uppermost social gap. This is verydifferent from the life of society in village or coastal area which still holds the tradition of mutual assistance. viii KATA PENGANTAR Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas rahmat dan karunia-Nya kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul Kehidupan Priyayi dan Wong Cilik Masyarakat Jawa dalam Roman Gadis Pantai Karya Pramoedya Ananta Toer : Suatu Tinjauan Sosiologis dengan baik. Skripsi ini disusun sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Sastra pada program studi Sastra Indonesiadi Universitas SanataDharma. Penulis menyadari bahwa skripsi ini dapat diselesaikan tentunya tidak lepas dari bantuan, dukungan, dan bimbingan berbagai pihak. Oleh karena itu, penulis menyampaikanterimakasihkepada: 1. Dra. F. Tjandrasih Adji, M. Hum., selaku dosen pembimbing yang dengan sabar dan teliti memberikan saran, kritik, dan nasihat kepada penulis selama menyusun skripsi. 2. Drs. B. Rahmanto, M. Hum., selaku Kaprodi Sastra Indonesia dan juga dosen pembimbing yang senantiasa memberi dorongan dan nasehat kepada penulis selamamenyusun skripsi. 3. Para dosen Sastra Indonesia dan karyawan sekretariat Sastra Indonesia yang membantupenulis memperlancarurusanperkuliahan. 4. Bapak, Djarot Susilo dan Ibu, Agnes Sri Rejeki, serta adik-adikku Nunik Wahyuningsih Susilowati dan Ririn Prihantini Kartikasari yang selalu memberi semangat,dukungan,nasihat,dancintakasihkepadapenulis selamaini. iv

Description:
dalam Roman Gadis Pantai Karya Pramoedya Ananta Toer : Suatu Bapak bekerja siang dan malam, menebarkan jala, menyelam, dan
See more

The list of books you might like

Most books are stored in the elastic cloud where traffic is expensive. For this reason, we have a limit on daily download.