ebook img

kebijakan moldova menandatangani association agreement (aa) PDF

115 Pages·2017·1.97 MB·Indonesian
by  
Save to my drive
Quick download
Download
Most books are stored in the elastic cloud where traffic is expensive. For this reason, we have a limit on daily download.

Preview kebijakan moldova menandatangani association agreement (aa)

KEBIJAKAN MOLDOVA MENANDATANGANI ASSOCIATION AGREEMENT (AA) DENGAN UNI EROPA TAHUN 2014 Skripsi Diajukan untuk memenuhi persyaratan memperoleh Gelar Sarjana Sosial (S.Sos) Oleh: Ratna Puspita Ningrum 1112113000087 PROGRAM SUDI HUBUNGAN INTERNASIONAL FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SYARIF HIDAYATULLAH JAKARTA 2016 ii iii iv ABSTRAK Skripsi ini mengkaji kebijakan Moldova dalam menandatangani Association Agreement (AA) dengan Uni Eropa tahun 2014. Kerjasama Association Agreement adalah perjanjian internasional yang dilakukan negara- negara ketiga untuk mempersiapkan keanggotaan dengan Uni Eropa dimasa depan. Perjanjian tersebut berisi kerjasama bidang ekonomi, energi, dan politik yang sejalan dengan Uni Eropa. Pada 27 Juni 2014 di Brussels, Perdana Menteri Moldova, Uni Eropa, Euratom, dan 28 negara anggota Uni Eropa menandatangani AA. Sebelum dan sesudah Moldova menandatangani AA, Rusia sebagai negara yang memiliki pengaruh ekonomi, keamanan, serta sumber daya alam di Moldova, menjatuhkan embargo ekonomi yang berdampak besar terhadap perekonomian Moldova. Selain embargo ekonomi, Rusia memiliki pasukan dan pangkalan militer di wilayah Transnistria, yaitu wilayah separatis di Moldova. Kebijakan Moldova menandatangani AA tahun 2014 menimbulkan respon negatif dari Rusia. Tujuan skripsi ini untuk menganalisis kebijakan Moldova dalam menandatangani AA dengan Uni Eropa tahun 2014. Metode penelitian kualitatif digunakan untuk menjawab dan menjabarkan kebijakan Moldova. Kerangka teori dalam skripsi ini menggunakan konsep kebijakan luar negeri dan kepentingan nasional. Terdapat dua faktor dari kebijakan luar negeri menurut Alex Mintz, yaitu faktor domestik dan faktor internasional. Faktor domestik yang mempengaruhi ialah kepentingan ekonomi dan keputusan luar negeri Moldova, peran opini publik Moldova, pemilihan Parlemen Moldova pada November 2014. Sedangkan dari faktor internasional adalah penangkalan ancaman militer Rusia di Transnistria, aliansi Moldova dan Rumania, dan perbedaan ideologi Rusia dengan Uni Eropa. Kata Kunci: Moldova, Uni Eropa, Association Agreement, Kebijakan luar negeri, Kepentingan nasional v KATA PENGANTAR Alhamdulillahirabbil’alamin, Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas berkah Rahmat dan Karunia-Nya penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Shalawat serta salam selalu tercurahkan untuk junjungan kita Nabi Besar Muhammad SAW beserta keluarga, sahabat, dan pengikutnya hingga akhir zaman. Selama masa studi hingga penyusunan dan selesainya skripsi ini, penulis mengalami berbagai hambatan dan kendala yang dihadapi, namun dengan bantuan dan bimbingan baik secara moril maupun materil dari berbagai pihak kepada penulis yang sangat begitu berarti. Oleh sebab itu dalam kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih sebesar-besarnya kepada: 1. Kedua orang tua penulis, Ayahanda Achmad Syaukani dan Ibunda Retno Widyawati, yang telah memberikan dukungan baik moril maupun materil, doa yang selalu dipanjatkan untuk anak-anaknya, serta kasih sayang yang tulus yang tidak dapat tergantikan. 2. Kakak penulis, Widya Anggita Wardhani dan Muhammad Maulana Iqrom, yang turut memberikan dukungan moril dan materil, serta selalu memberikan semangat dan selalu mengingatkan kepada penulis untuk menyelesaikan kuliah dan memperoleh gelar Sarjana Sosial. 3. Bapak Febri Dirgantara Hasibuan, MM, selaku dosen pembimbing dan dosen seminar proposal skripsi yang telah bersedia menyempatkan serta meluangkan waktu dan pemikirannya untuk memberikan masukan maupun memberikan dorongan yang sangat berharga bagi penulis untuk menyelesaikan skripsi ini. 4. Bapak Badrus Sholeh, M.A. selaku ketua Program Studi Hubungan Internasional UIN Syarif Hidayatullah Jakarta. vi 5. Bapak Irfan R Hutagalung, LL.M dan Ibu Inggrid Galuh Mustika, MHSPS, selaku dosen penguji. Terima kasih atas waktu, arahan, dan ilmu yang sangat bermanfaat yang diberikan untuk penulis. 6. Ibu dan Bapak Dosen Hubungan Internasional UIN Syarif Hidayatullah Jakarta yang telah memberikan bekal ilmu selama masa perkuliahan. 7. Sahabat-sahabat penulis baik dikampus maupun dirumah Aprilyana Nur Rafiani, Mutiarani Zahara, Nur Anggraini, Ratnawati Kusuma Jaya, Virzah Syalvira, Raden Taufik, Ria Nitami, Djordi, Gheatasya Wahita Linggar, dan Intan Hana Syifa. Terima kasih kebersamaan kalian selama ini baik suka maupun duka semoga kita bisa selalu menjaga kekompakan kita. 8. Marniza Fitri, Dara Atika Suri, dan Annissa Sabrina yang berjuang bersama-sama menjadi mahasiswi magang tahun 2015 di Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia. 9. Teman-teman Prodi Hubungan Internasional angkatan 2012 yang menjadi teman seperjuangan selama kuliah. 10. Teman-teman KKN Aufklarung 2015, terutama Lala Wasilah dan Untung Tri Pamungkas. 11. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu, yang telah banyak membantu penulis. Penulis berharap segala dukungan dan bantuan mendapatkan pahala dan Rahmat Allah SWT, Aamiin yaa Rabbal’alamin. Akhir kata, penulis menyadari bahwa masih banyak kekurangan dalam skripsi ini, untuk itu penulis mengharapkan masukan serta kritikan yang membangun untuk menjadikan skripsi ini bermanfaat bagi pembacanya. Jakarta, 6 Oktober 2016 Ratna Puspita Ningrum vii DAFTAR ISI PERNYATAAN BEBAS PLAGIARISME .......................... Error! Bookmark not defined. PERSETUJUAN PEMBIMBING SKRIPSI ....................... Error! Bookmark not defined. PENGESAHAN PANITIA UJIAN SKRIPSI ...................... Error! Bookmark not defined. KATA PENGANTAR ......................................................................................................... vi DAFTAR GAMBAR ............................................................................................................ x DAFTAR TABEL ............................................................................................................... xi DAFTAR LAMPIRAN ...................................................................................................... xii DAFTAR SINGKATAN .................................................................................................. xiii BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah ....................................................................... 1 B. Pertanyaan Penelitian .......................................................................... 10 C. Tujuan dan Manfaat Penelitian ........................................................... 10 D. Tinjauan Pustaka ................................................................................. 11 E. Kerangka Teori ................................................................................... 13 1. Konsep Kepentingan Nasional.................................................... 14 2. Teori Kebijakan Luar Negeri ...................................................... 16 a. Faktor domestik ..................................................................... 17 b. Faktor Internasional ............................................................... 18 F. Metode Penelitian ............................................................................... 21 G. Sistematika Penulisan ......................................................................... 22 BAB II HUBUNGAN BILATERAL MOLDOVA DAN UNI EROPA A. Sejarah Hubungan Bilateral Moldova dan Uni Eropa ........................ 24 B. Hubungan Ekonomi Moldova dan Uni Eropa .................................... 32 C. Hubungan Politik Moldova dan Uni Eropa ........................................ 37 BAB III ASSOCIATION AGREEMENT MOLDOVA DENGAN UNI EROPA A. Kerjasama Association Agreement Moldova dengan Uni Eropa ........ 44 B. Hambatan Moldova Menandatangani AA dengan Uni Eropa ............ 48 viii BAB IV FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MOLDOVA MENANDATANGANI ASSOCIATION AGREEMENT DENGAN UNI EROPA TAHUN 2014 A. Faktor domestik .................................................................................. 58 1. Economic Interest and Foreign Policy Decision Moldova ........ 58 2. Peran Opini Publik Moldova ...................................................... 64 3. Pemilihan Parlemen Moldova November 2014 .......................... 67 B. Faktor Internasional ............................................................................ 71 1. Deterrence and Arms Races dengan Rusia ................................. 71 2. Aliansi Moldova dan Rumania ................................................... 76 3. Regime Type Adversary: Rusia ................................................... 79 BAB V PENUTUP Kesimpulan ................................................................................................ 83 ix DAFTAR GAMBAR Gambar I.A.1 Peta Moldova ......................................................................... 1 Gambar I.A.2 Wilayah Transnistria .............................................................. 5 Gambar IV.A.2.3 Survei BOP pentingnya perjanjian AA terhadap Moldova .. 66 Gambar IV.A.3.4 Hasil pemilu April 2009 ....................................................... 68 Gambar IV.A.3.5 Hasil Pemilu Putaran Kedua, Juli 2009 ............................... 69 Gambar IV.A.3.6 Kursi Legislatif Pemilu November 2010 ............................. 70 Gambar IV.B.1.7 Pangkalan Militer Rusia di Transnistria ............................... 73 Gambar IV.B.1.8 Pangkalan Militer NATO di Moldova ................................. 76 x

Description:
musuh dengan penguatan militer; 2) melakukan perlombaan peningkatan 4) Regime Type of the Adversary (Tipe Rezim Musuh), kebijakan yang.
See more

The list of books you might like

Most books are stored in the elastic cloud where traffic is expensive. For this reason, we have a limit on daily download.