ebook img

Islam, Dunia dan Manusia PDF

407 Pages·2012·1.83 MB·Indonesian
by  
Save to my drive
Quick download
Download
Most books are stored in the elastic cloud where traffic is expensive. For this reason, we have a limit on daily download.

Preview Islam, Dunia dan Manusia

Dengan Nama Allah Yang Maha Pengasih Lagi Maha Penyayang   ﴿        ﴾  Sesungguhnya Allah hanyalah berkehendak untuk membersihkan kotoran dari kalian, Ahlul Bait, dan menyucikan kalian sesuci-sucinya. (Al-Ahzab: 33). Terdapat sekian banyak hadis Nabi Saw. dari kedua mazhab; Ahli Sunnah dan Syi'ah, yang menerangkan turunnya ayat di atas khusus mengenai lima orang yang dikenal sebagai ashab al-kisa`, dan terbatasinya istilah 'Ahlul Bait' hanya pada mereka, yaitu Nabi Muhammad Saw., Imam Ali, Siti Fathimah, Imam Hasan dan Imam Husain as. Silakan merujuk Musnad Ahmad (241 H.): 1/311, 4/107, 6/292 & 304; Shahih Muslim (261 H.): 7/130; Sunan Al-Turmudzi (279 H.): 5/361; Al- Dzurriyyah Al-Thohiroh: Al-Daulabi (310 H.): 108; Al-Sunan Al- Kubro: Al-Nasa‘i (303 H.): 5/108 & 113; Al-Mustadrok „ala Al- Shohihain: Al-Hâkim Al-Naisyaburi (405 H.): 2/416, 3/133, 146-147; Al-Burhan: Al-Zarkasyi (794 H.): 197; Fath Al-Bari fi Syarah Shohih Al-Bukhori: Ibnu Hajar ‗Asqolani (852 H.): 7/104; Ushul Al-Kafi: Al-Kulaini (328 H.): 1/287; Al-Imamah wa Al-Tabshiroh: Ibnu Babaweih (329 H.): 47 hadis 29; Da„aim Al- Islam: Al-Maghribi (363 H.): 35 & 37; Al-Khishol: Syeikh Shoduq (381 H.): 403 & 550; Al-Amali: Al-Thusi (460 H.): hadis 438, 482 & 783. Referensi lain yang dapat dirujuk adalah Islam, Dunia dan Manusia 3 kitab-kitab tafsir (di bawah tafsiran ayat di atas) seperti: Jami‟ Al-Bayan: Al-Thobari (310 H.); Ahkam Al-Qur‟an: Al-Jashshosh (370 H.); Asbab Al-Nuzul: Al-Wahidi (468 H.); Zad Al-Masir: Ibnu Jauzi (597 H.); Al-Jami‟ li Ahkam Al-Qur‟an: Al-Qurthubi (671 H.); Tafsir Ibnu Katsir (774 H.); Tafsir Al-Tsa‟alibi (825 H.); Al-Durr Al-Mantsur: Al-Suyuthi (911 H.); Fath Al-Qodir: Syaukani (1250 H.); Tafsir Al-„Ayasyi (320 H.); Tafsir Al-Qummi (329 H.); Majma‟ Al-Bayan: Thobarsi (560 H.) dan sekian sumber lainnya. Islam, Dunia Dan Manusia :﴾مّلسو هلآ وَ هيلع الله یّلص﴿ الله لوسُ رَ لَ اقَ يِترَ تْ عِ وَ ِ،الله بَ اَتكِ :نِ يْ َلقَ َّثلا مُ كُ يفِ كٌ رِ اَت يِّناِ اوُّلضِ َت نْ َل امَ وِ ِب مْ ُتكْ سَّ مَ َت نْ اِ امَ ،يِتيْ َب لَ هْ اَ يَّ َلعَ ادَ رِ ي یّ تحَ اقَ رِ َتفْ َي نْ َل امَ ُوَّناوَ ،ادً َباَ . ضَ وْ حَ لْ ا Rasulullah saw. bersabda: “Sesungguhnya telah aku tinggalkan dua pusaka berharga untuk kalian; Kitab Allah dan Itrah; Ahlul Baitku. Selama berpegang pada keduanya, kalian tidak akan tersesat selama-lamanya. Dan keduanya tidak akan terpisah hingga menjumpaiku di telaga Al-Haudh kelak.” Islam, Dunia dan Manusia 5 (H.R. Sahih Muslim; jil. 7:122, Sunan Al- Darimi; jil. 2:432, Musnad Ahmad; jil. 3:14, 17, 26; jil. 4:371; jil. 5:182,189. Mustadrak „ala Al-Shahihain: Al-Hakim; jil. 3:109, 147, 533, dan kitab-kitab induk hadis yang lain. II ,, DD DD SSLLAAMM UUNNIIAA AANN MM AANNUUSSIIAA Muhammad Husain Thabathabai LEMBAGA INTERNASIONAL AHLUL BAIT Perhatian! eBook - Hauzah Maya mempublikasikan sebagian buku-buku Islami dengan tujuan menyampaikan pesan-pesan mulia Rasulullah saw dan Ahlul Bait as. Tidak ada motif komersil dalam publikasi ebook ini. Anda dapat memanfaatkan buku ini dengan cara membacanya, atau menyebarkannya secara cuma-cuma. Diharamkan menggunakan produk ini untuk tujuan komersial. eBook - Hauzah Maya tidak bertanggung jawab atas isi ebook yang dipublikasikan. Kandungan ebook hanya mewakili pikiran sang penulis. DDAAFFTTAARR IISSII Prakata Penerbit – 15 Bab 1: Jalan Fitrah – 18 Islam dan Kebutuhan Hakiki-Abadi – 29 Bagaimana Islam Menjawab Tuntutan Zaman? – 43 Kriteria Kebutuhan Khas Manusia – 46 Islam dan pendidikan – 53 Asas Pendidikan Islam – 55 Pemahaman – 55 Dua Macam Hukum – 58 Hukum Tetap dan Hukum Tak-tetap – 62 Hukum Tetap – 62 Hukum Tak-tetap – 66 Perincian Masalah – 67 Menepis Sebuah Kekeliruan – 70 Kesempurnaan Agama Islam – 75 Islam Agama fitri – 79 Bab 2: Diskusi Teologis dan Filosofis – 81 Apakah Manusia sudah tak Membutuhkan Wahyu? – 81 Argumentasi atas Huduts Alam – 93 Kedudukan Rasulullah di atas Para Nabi – 95 Syafaat Orang-orang yang Bertauhid – 97 Islam, Dunia dan Manusia 9 Perbudakan dalam Islam – 99 Manusia Tercipta dari Adam dan Hawa – 107 Perbedaan Ilmu An Nafs dengan Ma'rifatu An Nafs – 109 Maksud dari Ma'rifat An-Nafs – 110 Hubungan mengenal diri dengan mengenal Tuhan – 110 Maksud dari Mengenal dan Berjumpa dengan Tuhan – 111 Mengenal Diri sebagai Kunci Mengenal Tuhan – 113 Penjelasan atas Dua Persoalan – 114 Mencapai Derajat ―Mengenal Diri‖ – 115 Maksud dari mengingat Tuhan – 116 Yang-tak-punya Tak-dapat-memberi – 117 Alam Selalu Berganti dan Mengalami Perubahan – 118 Hukum Alam tak akan Berubah – 119 Perjalanan Alam Menuju Kesempurnaan – 119 Poses Penyempurnaan dan Hukum-hukum Baru – 121 Sebab Perkembangan dan Semakin Sempurnanya Alam – 122 Manusia dan Kesempurnaan – 123 Faktor Penting Kesempurnaan Manusia – 124 Kesempurnaan Manusia dalam Ilmu dan Selainnya – 125 Argumentasi atas Wujud Nonmateri – 125 Islam, Dunia dan Manusia 10 Argumentasi Rasional atas Akhir Kenabian – 126 Perbedaan antara Adil dan Maksum – 129 Kesalahan di Alam Penciptaan – 130 Maksud kalimat "tinggikanlah martabatnya" dalam Tasyahud – 131 Beberapa Jawaban Lain untuk Pertanyaan Sebelumnya – 132 Tujuan Penerjemahan Filsafat Yunani – 136 Islam tidak Butuh Filsafat Yunani – 139 Prestasi Filsafat Islam di Zaman Mulla Shadra – 141 Hubungan Al-Qur‘an dan Hadis dengan Filsafat – 142 Riwayat yang Mencela Filsafat – 143 Metode Pensucian Jiwa – 144 Bagaimana Alam ini Tercipta? – 147 Kedudukan Imam di atas Kedudukan Nabi? – 149 Tuhan dan Kesatuan Wujud – 151 Apakah Segala Maujud itu Fiksi? – 152 Hakikat Dzat Tuhan – 153 Perkataan Kaum Sufi, "Dia yang awal dan yang akhir" – 154 Wajibul Wujud adalah Sebab Mumkinul Wujud – 156 Keberadaan Materi Didahului oleh Ketiadaan dari Segi Waktu – 161 Kenapa Ada Kejahatan? – 163 Identitas Manusia dan Hari Pembalasan – 172 Bab 3: Penciptaan dan Pasca Kematian – 175

Description:
Hadid adalah imam Ali As." Sebagaimana yang pernah ditukilkan oleh Allamah Majlisi dalam Bihar Al Anwar jilid kedelapan. Dengan demikian syubhat ini saya katakana sehingga anda memahami bahwa Islam hanya memiliki satu makna. Kapan saya pernah mengatakan bahwa ketika kata Islam
See more

The list of books you might like

Most books are stored in the elastic cloud where traffic is expensive. For this reason, we have a limit on daily download.