ebook img

Islam dan Negara PDF

512 Pages·2012·2.97 MB·Indonesian
by  
Save to my drive
Quick download
Download
Most books are stored in the elastic cloud where traffic is expensive. For this reason, we have a limit on daily download.

Preview Islam dan Negara

Democracy Project Democracy Project ISLAM DAN NEGARA Transformasi Gagasan dan Praktik Politik Islam di Indonesia BAHTIAR EFFENDY Edisi Digital Jakarta 2011 Democracy Project ISLAM DAN NEGARA Transformasi Gagasan dan Praktik Politik Islam di Indonesia Penulis: BahtiarEffendy Diterjemahkan oleh Ihsan Ali-Fauzi dan Rudy Harisyah Alam Penyelaras Bahasa: Husni Mubarok, dan Moh. Shofan Cover Edisi Cetak: Heni Nuroni dan Ihsan Ali-Fauzi Foto sampul depan: Khomeini Edisi Digital Diterbitkan oleh: Democracy Project Yayasan Abad Demokrasi www.abad-demokrasi.com Layout dan Redesain cover: Aryo Ceria Redaksi: Anick HT Democracy Project Daftar Isi PENGANTAR PENULIS ix UCAPAN TERIMAKASIH xi BAB I PENDAHULUAN: 1 MASALAH HUBUNGAN POLITIK ANTARA ISLAM DAN NEGARA DI INDONESIA 1 Beberapa Catatan Mengenai Teoretisasi Politik Islam 6 Pendekatan Studi 18 Metode 19 Organisasi Buku 20 BAB II MENAFSIRKAN ISLAM POLITIK DI INDONESIA: TINJAUAN TEORETIS 22 “Dekonfessionalisasi” Islam 25 Domestikasi Islam 31 Kelompok Skismatik dan Aliran 34 Perspektif Trikotomi 44 Islam Kultural 49 Komentar Teoretis: Membawa Masuk Kembali Islam Politik 52 Democracy Project BAB III MENJELASKAN HUBUNGAN YANG TIDAK SERASI: SEBUAH SKETSA TENTANG ANTAGONISME POLITIK ANTARA ISLAM DAN NEGARA 65 Diskursus Islam Politik di Indonesia Modern: Tinjauan Umum 67 Periode Pra-Kemerdekaan: Seruan ke Arah Kesatuan antara Islam dan Negara 69 Periode Pascarevolusi: Perjuangan Demi Islam sebagai Dasar Ideologi Negara 106 Catatan Penutup 146 BAB IV MUNCULNYA INTELEKTUALISME ISLAM BARU TIGA ALIRAN PEMIKIRAN 148 Pembaruan Teologis/Keagamaan: Seruan Desakralisasi, Reaktualisasi dan Pribumisasi 151 Reformasi Politik/Birokrasi: Menjembatani Jurang Ideologis antara Islam Politik dan Negara 181 Transformasi Sosial: Memperagam Makna Politik Islam 195 BAB V IMPLIKASI-IMPLIKASI INTELEKTUALISME ISLAM BARU: GAGASAN DAN PRAKTIK 207 Perumusan Kembali Landasan Teologis Islam Politik 208 Mendefinisikan Kembali Cita-cita Sosial-Politik Islam 228 BAB VI MELAMPAUI PARTAI DAN PARLEMEN: MENINJAU KEMBALI PENDEKATAN POLITIK ISLAM 241 Strategi Islam di Masa Lalu 241   vi — Bahtiar Effendy Democracy Project Intelektual Baru: Melampaui Partai dan Parlemen 249 Intelektual Baru dan Partai-partai 266 BAB VII SUMBER DUKUNGAN DAN HAMBATAN INTELEKTUALISME ISLAM BARU 279 Pembaruan Teologis/Religius: Dukungan Negara dan Kecurigaan Masyarakat 280 Reformasi Politik/Birokrasi: Memudarnya Kecurigaan dan Penarikan Diri Masyarakat 304 Transformasi Sosial: Hambatan-hambatan Struktural 308 Kesimpulan 311 BAB VIII TANGGAPAN AKOMODATIF NEGARA 315 Bukti-bukti Akomodasi 319 Kekuatan-kekuatan ke Arah Akomodasi 364 Integrasi atau Sektarianisme: Politik Akomodasi, Mengarah ke Mana? 374 BAB IX KESIMPULAN: MENUJU HUBUNGAN POLITIK YANG INTEGRATIF ANTARA ISLAM DAN NEGARA 387 EPILOG ISLAM POLITIK DI INDONESIA PASCA-SOEHARTO 397 Kemunculan Partai-partai Politik Islam: Fragmentasi Aktivis Politik Muslim 404 Partai-partai Islam dan Pemilu: Mitos Kekuatan Politik Islam 422   vii — Islam dan Negara Democracy Project Islam Politik Non-Partai: Penerapan Syariah dan Ide tentang Dunia Pan-Islam? 433 Kesimpulan: Menuju Akomodasi Parsial Islam 443 DAFTAR PUSTAKA 448 INDEKS 483 RIWAYAT HIDUP 496   viii — Bahtiar Effendy Democracy Project PENGANTAR PENULIS Ini merupakan cetakan kedua dan diperluas dari buku Islam dan Negara Transformasi Pemikiran dan Praktik Politik Islam di Indonesia. Dibanding cetakan pertama yang terbit tahun 1998, dalam buku ini tidak ada perubahan sama sekali menyangkut isi dan penafsiran. Meski demikian, ada sedikit perbedaan dengan edisi pertama. Selain tata letak dan cover yang berbeda, cetakan kedua ini juga memuat epilog yang membahas soal politik Islam di Indonesia pasca-Soeharto. Sayangnya uraian tentang hal ini hanya mencakup tahun-tahun pertama setelah Presiden Soeharto mundur. Hiruk pikuk reformasi, berdirinya partai Islam dalam jumlah yang sangat banyak, munculnya organisasi-organisasi sosial keagamaan Islam yang sangat sadar politik, bergulirnya kembali sebagian cita-cita Islam lama, dan peta kekuatan Islam politik yang dihasilkan pemilu demokratis kedua pada 1999 men- jadi bagian pokok dari bahasan pada bab epilog ini. Perkembangan Islam politik menjelang tahun 2004 hingga kini memang tidak disentuh. Karena epilog tersebut memang berasal dari buku saya Islam and the State in Indonesia yang diterbitkan oleh Insti- tute of Southeast Asian Studies, Singapura, pada 2003. —  ix  — Democracy Project Hal yang menggembirakan adalah bahwa hingga kini fenomena hubungan Islam dan negara tetap diwarnai oleh sikap akomodasi parsi- al—bukan penolakan atau penerimaan total—yang menurut saya meru- pakan syarat untuk terjaminnya hubungan yang sehat dan produktif. Akhirnya, saya ingin mengucapkan terima kasih kepada kawan saya Ihsan Ali-Fauzi, Saiful Mujani, Rudy Harisyah Alam, Iding Rosyidin, Muchlis, dan penerbit Paramadina yang memungkinkan penerbitan ulang buku ini.[]   x — Bahtiar Effendy

Description:
Edisi Digital. Diterbitkan oleh: Democracy Project. Yayasan Abad Demokrasi www.abad-demokrasi.com. Layout dan Redesain cover: Aryo Ceria dan Negara Transformasi Pemikiran dan Praktik Politik Islam lis di mana para pemimpin aliran menyelesaikan konflik lewat tawar-menawar dan.
See more

The list of books you might like

Most books are stored in the elastic cloud where traffic is expensive. For this reason, we have a limit on daily download.