ebook img

Isa dan Al-Mahdi di Akhir Zaman PDF

128 Pages·2016·12.71 MB·Indonesian
Save to my drive
Quick download
Download
Most books are stored in the elastic cloud where traffic is expensive. For this reason, we have a limit on daily download.

Preview Isa dan Al-Mahdi di Akhir Zaman

DR. MusrtH AgDUr KARIM, M,A, cli r\khir il?n ISI BUKU PENERBIT .. PENGANTAR 11 MUKADIMAH............. 13 BAB PERTAMA: PENJEIASAN AL-QUR.AN TENTANG PENGANGKATAN ISA AS. DAN PENYALIBANNYA........... 17 WAFAT...... A. ARTI 17 . Pertama Pendapat 18 o Kedua Pendapat 19 . Ketiga Pendapat 22 . Keempat.... Pendapat 25 . Munaqasyah danTarjih Antara Empat Pendapat 26 . Sanggahan Terhadap Alasan bahwa Wafat Sanggahan Terhadap Pembunuhan Isa a.s. Berarti Mati 26 dan Pembuktian Tentang Kejadian . Sanggahan Terhadap Alasan Bahwa Sebenarnya 62 Hadits-hadits Tentang Turunnya Isa a.s. o Sanggahan Terhadap Penyaliban Isa a.s. ....... 65 adalah Hadits Ahad ......... 30 a Kesaksian Cendekiawan Nasrani bahwa . Alasan Hadits Ahad Tidak Dapat Al-Masih Tidak Disalib 66 Memberikan Data Pengetahuan yang Pasti Menyanggah Penyaliban Al-Masih dengan dan Sanggahannya....... 32 Keyakinan Mereka 68 . Tarjih 36 Syair Sanggahan Terhadap Umat Nasrani . Pendapat Sahabat dan Tabi'in 39 tentang Penyaliban Al-Masih 76 Komentar Tbntang Penyaliban Isa a.s. 76 B. ALI-A,H TAAI-A MENGANGKAT ISAA.S. ......... 40 . Al-Masih Isa a.s. Setelah Selamat dari D. KESAKSIAN ISA A.S. TERHADAP KAUMNYA 93 . . Pembunuhan ................. 42 Kesaksian Isa a.s. atas Orang-Orang Yahudi gG a Dalil-Dalil dari Al-Qur' ;; ......... :........... :.. :.. :...... 43 o. Kesaksian Isa a.s. Terhadap Kaum Nasrani... gg a Dalil-Dalil Hadits Mutawatir.. 46 Kesaksian Isa a.s. Bagi Orang-Orang yang Kepadanya .. a Ijma'........... 4B Beriman 104 a Sanggahan Terhadap Pendapat yang Mengartikan Pengangkatan Isa dengan BAB KEDUA: KEPERCAYi\AN NASRANI Pengangkatan Kedudukan ............... 49 TENTANG PENYALIBAN ISAALMASIH DAN MEREKA Kisah Pengangkatan Isa a.s. Oleh Allah ta'ala 52 SANGGAHAN TERHADAP 107 A KEPERCAYAAN NASMNI TENTANG c. SANGGAHAN TERHADAP PEMBUNUHAN PENYALIBAN ISA AL-MASIH SEBAGAI ISAA.S. 56 DOSAMANUSI,A. . PENEBUSAN 107 Sanggahan Terhadap Terbunuhnya Isa a.s. B. PENGAMPUNAN DOSA-DOSA MANUSIA Sebagai Penghinaan Atas Orang-Orang YANG SEFIARUSNYA MENDAPAT LAKNAT... 112 Yahudi 57 . . Masalah Transubstansiasi dan Pengampunan 113 Perselisihan Orang-Orang Kafir Mengenai DOSA Terbunuhnya Al-Masih a.s. ............. 61 C. KEMATIAN ABADI KARENA 118 . Harapan Selamat Dari Kebinasaan.................. 120 D. SANGGAHAN AL.QUR'AN TERHADAP 3. Ijma Ulama Yang Sah Atas Turunnya KEPERCAYAAN PENYALIBAN AI.MASIH ....... 121 Isa Al-Masih................. tB2 o Asal-Usul Kepercayaan Penyaliban dan B. HIKMAH TURUNNYA ISAAL-MASIH A.S. Penebusan Dosa .......... 121 ZAMAN o DI AKHIR 184 Sanggahan terhadap Kepercayaan ini ............. 122 . Pertama l]s o Hikmah Sanggahan Pertama: Diterimanya Tobat . Kedua..........i......... Hikmah 187 . ASdanagmg aah.sa n.. ..K..e..d..u...a.: Anak Cucu Adam Tidak 125 r. Hikmah KKeeteigmap at.... 189 Hikmah 189 . Menanggung Dosa Bapak Mereka 128 . Hikmah Kelima 190 . SHaiknmggaahh adni BKaeltiikg aP:e Hnguuksuimraann A bdaagmi Addaarmi a.s. 132 . Hikmah Keenam 191 Surga 137 C. PERISTTWA-PERISTTWA YANG AKAN . Sanggahan Keempat: Isa a.s. Tidak Dibunuh TERIANT SETEIAH ISAALMASIH TURUN.... 191 dan Tidak Disalib....... 139 o Tempat dan Waktu Turunnya Isa a.s. 191 . . Sanggahan Kelima: Doktrin Penyaliban dan Al-Mahdi Memimpin Umat Islam Saat a.s. Penebusan Isa a.s. Berbau Paganisme. 141 Turunnya Isa 196 r Perbandingan Teks-Teks Tbntang Krisna dan D. PEPERANGAN-PEPERANGAN YANG Al-Masih Menurut Hindu dan Nasrani ........... 143 AL.MAHDI DIPIMPIN OLEH 220 E. SANGGAHAN TERHADAP DOI(TRIN o Isa a.s. Membunuh Dajjal 220 r MaJuj PENGAM PUNAN DOSA-DOSA MANUSIA Isa bin Maryam dan YaJuj dan 224 r YANG DIIAKNAT DAN DOKTRIN Isa a.s. Menyerukan Tauhid dan Menerapkan KEMATIAN ABADI KARENA DOSA 145 Syariat Nabi Muhammad 227 . Isa a.s. Melaksanakan Ibadah Haji dan Umrah BAB KETIGA:TURUNNYA ISA BIN MARYAM A.S. 231 ZAMAN . DI AKHIR 155 Berkah Berlimpahruah Pada Zaman A. DALIL-DALIL TENTANG TURUNNYA Turunnya Isa a.s. 233 AL-MASIH r 156 Keamanan dan Perdamaian Terjamin Pada 1. Dalil-Dalil Al-Qur'an dan Kandungannya ....... 156 Zaman Isa a.s. 236 2. Hadits-H adtts Mutaw atir Tentang Turunnya al-Masih Isa 172 SELESAI TUGAS ISA BIN MARYAM 238 . Jangka Waktu Isa a.s. Tinggal di Bumi Setelah Turun PENGANTAR PENERBIT 238 o Wafat.......... Isa a.s. 245 BUKU-BUKU KHUSUS TENTANG TURUNNYAISAA.S. 248 PENUTUP. 251 PENULIS BIODATA 257 Puji syukur ke hadirat Allah Azza wa Jalla yang telah memberikan nikmat iman dan Islam kepada kita. Shalawat dan salam semoga tercurah kepada Rasulullah Muhammad saw., keluarga, sahabat, dan kita sebagai generasi penerusnya hingga akhir zaman. Kepercayaan terhadap penyaliban Al-Masih merupakan salah satu prinsip doktrin agama Nasrani. Sementara Al-Qur'an menepis terjadinya penyaliban terhadap Al-Masih Isa bin Maryam a.s. dengan tegas, tetapi tidak mengingkari terjadinya penyaliban. Sebaliknya, Al-Qur'an menjelaskan kejadian yang sebenarnya dan menyatakan penyaliban itu terjadi pada diri orang lain yang diserupakan dengan Isa a.s. di mata mereka, sebagaimana firman Allah, "Dan karena ucapan mereka, 'Sesungguhnla kami telah membunuh lsa dan Al.Mahdi di Akhir Zaman - 1 'l AI-Masih Isa putra Maryam, Rasul Allah', padahal mereka tidak membunuhnla dan tidak pula menlalibnya, tetapi (1ang mereka bunuh ialah) orang lang diserupakan dengan Isa bagi mereka. Sesungguhnla 0r ang - 0r ang ] ang b e r s e lis i h p a h am t e nt ang p e m bunu han I s a, b e nar' b e n ar MUKADIMAH dalam keragu-raguan tentang orang yng dihunuh itu. Mereka tidak mem' punlai keykinan tentang siapa yng dibunuh itu kecuali mengikuti per sangkaan belaka, mereka tidak pula ykin bahrua yng mereka bunuh itu adalah Isa. Tetapi (1ang sebenarnla) Allah telah mengangkat Isa kepada-N1a. Dan Allah adalah Mahaperkasa lagi Mahabijaldsana." "(an-Nisaa': 157-158) Sementara, Imam Mahdi akan muncul ketika kondisidunia mengalami pertempuran dahsyat. Peperangan besar ini terjadi antara blok umat Islam dan kaum kafir. InsyaAllah, kehadiran buku ini membuka cakrawala pema- haman kita tentang turunnya Nabi Isa a.s. dan munculnya Imam Mahdi di akhir zaman yang berlandaskan akidah Islamiyyah yang shahih menurut pemahaman Ahlus Sunnah wal Jama'ah. Semoga Allah melimpahkan taufik dan hidayah kepada kita Segala puji bagi Allah Tuhan semesta alam. Shalawat dan semua, dan menjadikan buku ini bermanfaat bagi para pembaca salam semoga senantiasa tercurah pada baginda Nabi Muham- dan seluruh umat Islam. mad saw.. Aku bersaksi tiada tuhan selain Allah, dan aku bersaksi Billahit tau/iq wal hidayah, wallahu a'lam bish-shawwab. bahwa Muhammad adalah utusan Allah. Barangsiapa diberi petunjuk oleh Allah, maka tidak ada yang bisa menyesatkannya. Penerbit Dan barangsiapa disesatkan oleh Allah, maka tidak ada yang bi- sa memberinya petunjuk. Tiada daya dan upaya melainkan atas kehendak Allah semata. Isa al-Masih. Sejak kelahirannya ia telah menggetarkan hati orang-orang yang beriman karena menyaksikan kekuasaan Allah swt.. Sejak kelahirannya ia telah menjadi ujian berat bagi semua orang. Sejak lahir, ia menjadi penyejuk hati bagi orang- orang yang beriman, dan menjadi duri bagi orang-orang yang hatinya penuh kotoran dan kedengkian. Sejak kelahirannya ia 1 2 - lsa dan Al-Mahdi di Akhir Zaman lsa dan Al-Mahdi di Akhir Zaman - 13 telah mengundang perhatian seluruh umat manusia. Dan masih makar pun disusun. Melalui informasi muridnya yang ber_ banyak lagi keragaman umat manusia di dalam menyikapi khianat, orang-orang yang Yahudi berkumpul untuk meren_ kalimat Allah terhadap Isa Al-Masih yang diberikan kepada canakan pembunuhannya. Rencana telah dilakukan. Namun, Maryam ini. Allah berkehendak lain. Setelah itu, timbul silang pendapatyang Isa al-Masih memiliki kedudukan yang sangat penting di tidak ada titik terangnya. dalam doktrin tiga agama samawi; Nasrani, Yahudi, dan Islam. Sejak peristiwa penyaliban itu, selama kurang lebih enam Masing-masing agama memiliki doktrin dan keyakinan yang ber- abad lamanya, orang-orang Kristen dan yahudi diliputi kabut beda-beda dan sangat bertolak belakang. Di satu sisi, umat Kris- prasangka. Mereka tidak mendapatkan titik terang sedikit pun. ten terlalu berlebihan di dalam memuji dan menyanjung Isa al- Mereka terkecoh oleh peristiwa itu. Mereka mengira bahwa Isa Masih. Sedemikian besarnya sanjungan ini hingga mencapai a.s. telah dibunuh dan disalib, meskipun sebagian orang-orang derajat pengkultusan dan penuhanan. Mereka menganggapnya Nasrani-yaitu para pengikut setia Isa a.s.-meyakini bahwa sebagai tuhan anak dalam doktrin Trinitas. Sungguh ini suatu Isa a.s. diangkatAllah ke langit, tetapi jumlah dan suara mereka sikap yang melampaui batas. Kelahiran Isa a.s. yang tanpa ayah ditelan oleh mayoritas. Mereka terus terkecoh sampai diutusnya dari seorang perempuan perawan yang suci yang b ernazar untuk Muhammad saw. untuk membeberkan masalah sebenarnya dan menyendiri di sebuah mihrab menjadi ujian berat bagi kaumnya. membongkar kesalahpahaman mereka. Berita itu menyentak Sesuatu yang seharusnya menjadi petunjuk untuk lebih anggapan dan menggugurkan apayang selama ini menjadi dok- mengenal dan mendekatkan diri kepada Allah-yaitu mukjizat trin mereka. Kini Allah telah menyingkap tabir yang menutupi yang diturunkan kepada Maryam, tetapi justru menjadi bencana peristiwa itu sebagai penghinaan atas anggapan orang-orang dan kesengsaraan bagi mereka. Di depan keajaiban-keajaiban Yahudi yang berpikir telah berhasil membunuh Isa a.s., dan ini mereka justru terbawa oleh mitos-mitos yang diembuskan sebagai sanggahan bagi orang-orang Nasrani yang selama ini setan di hati dan pikiran mereka. Semua itu karena kelemahan mempertuhankannya. diri mereka untuk mengikuti sangkaan-sangkaan yang menye- Kini Al-Qur'an telah menyingkap misteri penyaliban itu. satkan. Mereka mengesampingkan ajaran-ilaran Isa as. yang Setelah misteri itu tersingkap, ternyata mereka tidak membunuh sebenarnya yang dibawanya dari Allah, karena terlalu terpesona Isa a.s. dan tidak pula menyalibnya. Sebaliknya, yang mereka oleh keajaibannya lalu bersikap bodoh. Hanya sedikit saja yang salib itu sebenarnya adalah orang yang diserupakan dengan Isa tetap berpegang pada ajaran Isa a.s. yang autentik. a.s. di mata mereka. Allah telah menyelamatkan Isa a.s. dari Di sisi lain, sikap orang-orang Yahudi bertolak belakang ma-kar pembunuhan mereka. Selanjutnya Allah memuliakan Isa dengan sikap umat Nasrani. Apabila IsaAl-Masih diyakini orang- a.s. dengan mengangkatnya ke langit. orang Nasrani sebagai tuhan anak yang mengorbankan diri Tetapi, masalahnya tidak sampai di sini. Timbul pertanyaan- untuk menebus dosa-dosa manusia, maka bagi orang-orang pertanyaan besar di tengah umat Islam yang harus dijawab; Yahudi dia adalah ancaman yang harus dilenyapkan. Ia dianggap Benarkah Isa a.s. diangkat Allah ke sisi-Nya dalam keadaan sebagai penyihir yang menyebarkan alNan-alaran sesat. Dan hidup? Benarkah ia akan kembali ke bumi di akhir zaman? Apa 14 - tsa dan Al-Mahdi di Akhir Zaman Mukadimah - 15 yang dilakukannya di akhir zaman? Apakah ada dalil-dalil Al- BAB PERTAMA Qur'an dan hadits yang mendukungnya? Bagaimana status Hadits yang menerangkan turunnya Isa as.? Berkenaan dengan Isa a.s., turut dipertanyakan pula kemunculan Al-Mahdi. Al- PENJELASAN AL-OUR'AN Qur'an menunjukkan secara gamblang bahwa Isa a.s. belum TENTANG PENGANGKATAN me-ninggal dan masih hidup hingga kini. Dan di akhir zaman ISA A.S. DAN PENYALIBANNYA nanti, Isa a.s. akan turun ke dunia salah satunya untuk membuktikan agama tauhid. Turunnya Isa a.s. ke bumi ini didukung oleh hadits -hadits-mut aw atir m a'naut i yang valid untuk dijadikan pijakan dalam masalah akidah. Inilah alasan-alasan yang memotivasi penulis untuk melaku- kan penelitian dan menghimpun risalah ini. Penulis berharap, dengan risalah ini akan terbuka cakrawala pemahaman kita tentang doktrin dan akidah Islamiyyah yang shahih menurut pemahaman Ahlus Sunnah wal Jama'ah. Semoga Allah melim- pahkan taufik dan hidayah kepada kita semua, dan menjadikan risalah ini bermanfaat bagi para pembaca dan seluruh umat Islam, khususnya bagi penulis. Semoga Allah menjadikan kita ikhlas di dalam setiap amal, dan mengaruniai kita balasan yang A. ARTI WAFAT berlipat ganda di dunia dan di akhirat. Amin. Di dalam Al-Qur'an terdapat dua ayat yang menyebutkan kata wafat (FIA) berkenaan dengan Isa a.s.. Pertama, firman Yang Faqir Kepada Allah, Allah ta'ala di dalam surah Ali Imran ayat 55, !ryi 4g jr65i Dr. Muslih Abdul Karim, M.A. u_$r't eL,^:t1i iu ;y *a;r41i"tr_Jyrr63$tl;;'t$,i5\3tqrt;1L^ sil;:;*.Ke-:e.$WWut* s "(Ingatlah), ketika Allah berfirman, 'Hai Isa, sesungguhnla Aku akan menyampaikan kamu kepada akhir aialmu dan mengangkatmu 1 6 - tsa dan Al-Mahdi di Akhir Zaman lsa dan Al-Mahdi di Akhir Zaman - 17 kepada-Ku serta membersihkanmu dari orang-orang kafir, dan menjadi- merahmatinya.l I kan orang-orang lang mengikutimu di atas orang-orang yng kafir sampai Ulama yang berpendapat demikian beralasan bahwa tidur hari Kiamat. Kemudian hanla kepada Akulah kalian kembali, lalu dan wafat itu sama artinya. Salah satu dari kedua kata ini dapat Aku memutuskan di antara kalian tentang hal-hal yng kalian per- dipakai untuk menunjukkan arti yang lain, begitu juga sebalik- selisihkan.'" (Ali Imran: 55) nya. Setelah menjelaskan berbagai arti kata wafat, Ibnu Katsir Kedua, firman Allah ta'ala di dalam surah al-Maa'idah ayat mendukung pendapat tersebut. Dia mengatakan, "Mayoritas tr7, ulama mengatakan bahwa yang dimaksud dengan kata wafat di sini adalah tidur," seperti firman Allah Ta'ala, A+, 7t ) izr. Ttzl - JlU,rh*r-.g}lr^-, "'Dan Dia-lahltang menidurkan kalian pada malam hari...." (al- An'aam:50) "Aku tidak pernah mengatakan kepada mereka kecuali apa yng Begitu juga dengan firman Allah swt., Engkau perintahkan kepadaku, yitu, 'sembahlah Allah, Tuhanku dan Tuhan kalian,' dan aku adalah menjadi salcsi terhadap mereka selama S'Wu; e6 A 6Vt-o;"ryJi{>ii g; x\ aku berada di antara mereka. Maka setelah Engkau wafatkan (angkat) aku, Engkaulah yng mengatnasi mereka. Dan Engkau adalah Maha "Allah memegang jiwa (orang) ketika matinya dan memegang jiwa Menyaksikan atas segala sesualu." (al-Maa'idah: 117) lrang )ang belum mati di waktu tidurryta...." (az-Zumar: 42) Ulama berbeda pendapat tentang arti wafat yang berkaitan Dan Rasulullah saw. bila bangun tidur selalu berdoa, dengan Isa a.s. di dalam firman Allah { *},glb menjadi A r;ui s ;, (q:;.sir i,i:,rip empat pendapat. \l "Segala puji bagi Allah yng menghidupkan kami kembali setelah Pendapat Pertama mematikan kami." (HR Bukhari)2 Yang dimaksud dengan wafat di sini adalah kematian dalam tidur. Maksudnya Allah ta'ala mengangkat Isa a.s. dalam keadaan Pendapat Kedua tidur. Jadi, arti ayat itu adalah "sesungguhnya Aku menidurkan dan menganghatmu dalam keadaan tidur". Yang dimaksud dengan katawafat di sini adalah memegang Diriwayatkan dari Rabi' bahwa sesungguhnya Allah ta'ala mengangkat Isa a.s. ke langit dalam keadaan tidur karena Dia 1 Tafsir al-Alusl, jld. 3, hlm. 179. 2 Fath al-Bari bi Syarh Shahih al-Bukhari, kitab at-Tauhid, bab as-Su'al bi Asmaaillah wal Isti'adzah biha, jld. 13, hlm. 378. 18 - tsa dan Al-Mahdi di Akhir Zaman Bab l: Penjelasan Al-Our'an Tentang Pengangkatan lsa a.s. - 1 I d'saany am menegnagmambibl,i l sehpaekrktui kyaalinmga mt 4e n',jial d-i "t aJnug g.u+njg apn y afunlgabne.'Jraardtii {,/ d): .')-.o"+, ; J,-)'';,ol Jl \)':.i ;\:- } ,' arti ayat, 4. t* ; jl b adalah, " Sesungguhnya Aku memegangmu "Isa hin Maryam akan turun, lalu ia memhunuh Dajjat. Lalu ia dari bumi hiduf-hiduf tanpa kematian dalam keadaan sempurna, tinggal di bumi selama waktu turtentu (terj adi perbe daan riwayat mengenai dan orang-orangYahudi tidak dapat menyentuhmu sama sekali." jumlahryta), kemudian ia meninggal dan umat Islam meruhalati jena- Karena Allah swt berfirman, z ahnl a d an me mak amk anny a. "a & U * fiie :;\i:A|; sJ li Ll tK ;{;t5 Banyak ulama tafsir yang mendukung pendapat kedua ini. r Setelah memaparkan pendapat-pendapat tentang arti wafat "... M a ka s ete lah Engk au w afat kan ( angk at ) aku, Eng kau I ah yrg dalam ayat ini, Imam Qurthubi mengatakan, mengauasi mereka. Dan Engkau adalah Maha Menlaksikan atas segala "Pendapat yang benar adalah Allah mengangkat Isa a.s. ke s e suatu. " (al-Maa' id ah: 117) langit tanpa kematian dan tidak dalam keadaan tidur, sebagai- Maksudnya adalah setelah Engkau mengangkatku ke langit mana dikatakan oleh Hasan dan Ibnu Zaid. Pendapat ini didu- tanpa kematian terlebih dahulu. Setelah Isa a.s. diangkat, bukan kung oleh ath-Thabari, dan juga merupakan pendapat Ibnu setelah ia meninggal.3 Abbas dan adh-Dhahak. "s Jadi, ulama yang berpendapat demikian berpegang pada Setelah memaparkan delapan pendapat tentang arti wafat, dalil-dalil Al-Qur'an, hadits-hadits mutawatir, ijma umatlslam, al-Alusi mengatakan,"Pendapat yang benar menurut Imam dan indikasi bahasa. Qurthubi adalah sesungguhnyaAllah mengangkat Isa a.s. tanpa Pendapat ini didukung oleh Syaikhul Mufassirin Ibnu Jarir kematian dan tidak dalam keadaan tidur. Pendapat ini dipilih ath-Thabari. Setelah menyebutkan perbedaan pendapat tentang oleh Imam Thabari, sekaligus pendapat Ibnu Abbas menurut arti wafat dalam firman Allah d t-* ,etf , dia mengatakan, "Di riwayat yang sahih."6 antara pendapat-pendapat itu, yang paling benar menurutku Setelah memaparkan pendapat-pendapat tentang arti kata wafat, asy-Syaukani mengatakan, "Para mufassir tidak memer- adalah pendapat yang mengatakan arti ayat tersebut adalah 'Sesungguhnya Aku memegangmu dari bumi dan meng- lukan takwil tentang kata wafat dengan makna-makna tersebut, karena sebenarnya Allah mengangkat Isa a.s. ke langit tanpa angkatmu kepada-Ku, " karena sesuai dengan hadits mutawatir kematian, sebagaimana yang diunggulkan oleh banyak mufassir dari Rasulullah saw bahwa beliau bersabda, dan dipilih oleh Ibnu Jarir berdasarkan dalil hadits-hadits shahih j . j^: t)" u d--: , J,,l:-i -JJr Foi, + , i"; d\ 6;+ J, ;b dari Nabi Muhammad saw bahwa Isa a.s. akan turun dan mem- bunuh Dajjal."7 j!f t-,i! . ( (. ,i -6-.';-.U .- t J."aL;l L-^ ,zs. i y;-rt,i ;, "i,i ^.-t1)t Vt a Ath-Thabari, Ib nu Jarir,lami' al-Bayan 'an T'a'wil Aayil Qur'an, jld.6, hlm. 45ti. s Al-Qurtubi, al-Jami'ti Ahkam Al-Qur'an,'jld. 4, hhn. 100. 6 Al-Alusi, Ruh al-Ma'ani,jld. 3 hlm. 179. :t lbnul Jauzi, Zaad al-Masiir, jld. l, hlm. 397. 7 Asy-Syaukani, Fath at-Qadiir,jld. I hlm. i144. 20 - tsa dan Al.Mahdi di Akhir Zaman Bab l: Penlelasan Al-0ur'an Tentang Pengangkatan lsa a.s. - 21

See more

The list of books you might like

Most books are stored in the elastic cloud where traffic is expensive. For this reason, we have a limit on daily download.