ebook img

DANI ARSYAD ANWAR-FSH PDF

135 Pages·2011·1.79 MB·Indonesian
by  
Save to my drive
Quick download
Download
Most books are stored in the elastic cloud where traffic is expensive. For this reason, we have a limit on daily download.

Preview DANI ARSYAD ANWAR-FSH

AKAD SALE AND LEASE BACK PADA TRANSAKSI SUKUK RITEL DI PT. BNI SECURITIES Skripsi Diajukan untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Syariah (S.E.Sy) Oleh: Dani Arsyad Anwar 205046100662 KONSENTRASI PERBANKAN SYARIAH PROGRAM STUDI MUAMALAT (EKONOMI ISLAM) FAKULTAS SYARIAH DAN HUKUM UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SYARIF HIDAYATULLAH JAKARTA 1431 H/ 2010 M AKAD SALES AND LEASE BACK PADA TRANSAKSI SUKUK RITEL DI PT. BNI SECURITIES Skripsi Diajukan kepada Fakultas Syariah dan Hukum untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Syariah (S.E.Sy) Oleh : Dani Arsyad Anwar NIM : 205046100662 Di Bawah Bimbingan Pembimbing I Pembimbing II DR. Euis Amalia, M.Ag DR. Hj. Mesraini, M. Ag NIP. 197107011998032002 NIP. 150 326 895 KONSENTRASI PERBANKAN SYARIAH PROGRAM STUDI MUAMALAT (EKONOMI ISLAM) FAKULTAS SYARIAH DAN HUKUM UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SYARIF HIDAYATULLAH JAKARTA 1431 H / 2010 M PENGESAHAN PANITIA UJIAN Skripsi berjudul AKAD SALES AND LEASE BACK PADA TRANSAKSI SUKUK RITEL DI PT BNI SECURITIES telah diujikan dalam Sidang Munaqasyah Fakultas Syariah dan Hukum Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta pada 18 Maret 2010. Skripsi ini telah diterima sebagai salah satu syarat memperoleh gelar Sarjana Ekonomi Syariah (S.E.Sy) pada Program Studi Muamalat (Ekonomi Islam). Jakarta, 18 Maret 2010 Mengesahkan, Dekan Fakultas Syariah dan Hukum Prof.DR.H.Muhammad Amin Suma, SH, MA, MM NIP. 195505051982031012 PANITIA UJIAN 1. Ketua : Drs. Djawahir Hejazziey, SH., MA (…………………….) 195510151979031002 2. Sekretaris : Drs.Ahmad Yani, MA. (…………………….) 196404121994031004 3. Pembimbing I : DR. Euis Amalia, M.Ag ( … ………………….) 197107011998032002 4. Pembimbing II : DR.Hj.Mesraini, M.Ag (…………………….) 150326895 5. Penguji I : Ah. Azharuddin Lathif, M.Ag (…………………….) 19740725200112001 6. Penguji II : Drs.H.Burhanuddin Yusuf, MM (…………………….) 195406181981031005 ميح رلا نمحرلا للها مسب KATA PENGANTAR Assalamu’alaikum Segala puji bagi Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan sebaik-baiknya. Shalawat serta salam senantiasa tercurah kepada Baginda Rasulullah SAW yang telah memberikan tuntunan dan bimbingan kepada umat manusia untuk kehidupan yang lebih baik serta kepada keluarganya, para sahabatnya, dan umatnya. Alhamdulillah, pada akhirnya skripsi yang berjudul “Akad Sales and Lease Back pada Transaksi Sukuk Ritel di PT BNI Securities” dapat diselesaikan oleh penulis dengan baik. Dengan penuh kesadaran penulis menyadari bahwa skripsi ini jauh dari kesempurnaan dan tidak akan selesai tanpa dukungan dari berbagai pihak baik dukungan moril maupun materil. Penghargaan yang tidak dapat terlukiskan, penulis berikan kepada orang-orang tersayang dan pihak-pihak yang telah memberikan dukungan, do’a, dan pengorbanan demi selesainya skripsi ini. Ucapan terima kasih yang mendalam penulis sampaikan kepada: 1. Prof. Dr. H. Muhammad Amin Suma, SH., MA., MM., selaku Dekan Fakultas Syariah dan Hukum Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta. 2. Dr. Euis Amalia, M. Ag., dan Ah. Azharuddin Lathif, M. Ag., selaku Ketua dan Sekretaris Jurusan Mu’amalah Fakultas Syari’ah dan Hukum Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta serta Drs. Djawahir Hejazziey dan Drs. H. i Ahmad Yani, M.Ag., selaku Ketua dan Sekretaris Koordinator Teknis Program Non-Reguler. dan Pembimbing Akademik penulis, Asmawi, M.Ag. 3. Dr. Euis Amalia, M. Ag dan Dr. Hj. Mesraini, M.Ag., selaku pembimbing skripsi yang telah sabar membimbing, memberikan arahan, dan meluangkan waktunya di sela-sela kesibukannya kepada penulis dalam penyusunan skripsi ini. 4. Seluruh Dosen Fakultas Syariah dan Hukum Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta, yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu, yang telah banyak memberikan peranan dalam hal pembelajaran dan ilmunya kepada penulis selama masa kuliah. 5. Seluruh Staff dan Karyawan Perpustakaan Utama dan Perpustakaan Fakultas Syariah dan Hukum Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta, yang telah memberikan fasilitas untuk mengadakan studi perpustakaan. 6. Bapak Sandy, Bapak Robitirtanto, selaku Manajer Debt Capital Maket PT BNI Securities, Bapak Adrian Mailangkay, selaku Corporate Secretary PT BNI Securities, dan seluruh karyawan serta staf PT BNI Securities yang telah memberikan izin untuk mengadakan penelitian dan membantu perolehan data dan informasi yang penulis butuhkan dalam penyelesaian skripsi ini. 7. Ayahanda dan Ibunda tercinta, Papah Ali Nurdin S.Ag dan Mamah D. Yarnalis, yang kasihnya sepanjang masa tidak bisa terbayarkan oleh apapun. Yang terus mengorbankan tenaga, fikiran, tenaga, dan harta demi selesainya pendidikan anak-anaknya. Nasehat berharga, motivasi bernilai, dan dukungan yang kuat terus menerus diberikan kepadaku. ii 8. Bapak dan ibu mertua, (alm) Moch. Nuh dan Azmah yang selalu memberikan support, cinta, dan kasih sayangnya, memberikan penulis ruang yang nyaman untuk dapat menyelesaikan skripsi ini. Untuk Kak Alamsyah dan Kak Hildah terima kasih atas komputernya, saya dan Rahma harus bergadang di rumah untuk revisi skripsi ini. 9. Isteriku tersayang, Rahmawati yang selalu setia menemaniku di kala suka dan duka, walaupun dalam keadaan hamil, tetapi masih bisa semangat menemani, men-support, dan menyelesaikan pendidikan ini bersama, dengan kekompakkan dan komitmen. Dan buah hatiku yang kunantikan kehadirannya, menambahku semangat untuk tetap komitmen dan konsisten fi sabililah. 10. Adik-adiku yang tercinta, Annisa Ulfah (Icha) dan Putri Insan Kamilah (Uthi), yang terus memotivasiku, menyemangatiku, pinjaman laptopnya yang berharga, walaupun jarang aku berada di sisi kalian selama menempuh pendidikan ini. Sepupuku Eko Saputra, Eki Sentosa terima kasih atas do’a kalian. 11. Ali Sakti, S.E, M.Ec dan keluarga yang senantiasa meluangkan waktunya di sela- sela kesibukannya setiap minggu untuk membimbing kami menjadi pribadi- pribadi tangguh. Dan teman-teman kajian, Daris, Abdurrahman, Iqbal, Nurkholis. Semoga amal dan kebaikan semua pihak yang diberikan kepada penulis diberikan ganjaran berupa pahala dunia dan akhirat. Penulis menyadari bahwa dalam penulisan skripsi ini banyak kekurangan disebabkan keterbatasan pengetahuan dan pengalaman. Namun penulis berharap skripsi ini dapat memberikan manfaat bagi iii semua pihak. Skripsi ini dapat menjadi bahan perbandingan untuk skripsi-skripsi berikutnya, dapat menjadi bahan pertimbangan untuk berbagai pihak yang terlibat dalam terselesainya skripsi ini. Jazakumullah khairon katsiron. Wassalamu’alikum Jakarta, Maret 2010 H Rabiu-t-Tsani 1431 M Penulis, Dani Asyad Anwar iv DAFTAR ISI LEMBAR PERNYATAAN KATA PENGANTAR i DAFTAR ISI vi BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah 1 B. Pembatasan dan Perumusan Masalah 7 C. Tujuan dan Manfaat Penelitian 7 D. Metodologi Penelitian 9 E. Review Studi Terdahulu 11 F. Kerangka Teori 14 G. Sistematika Penelitian 15 BAB II TINJAUAN KEPUSTAKAAN A. Konsep Ijarah (Sewa) dalam Fiqh Mu’amalat 17 1. Pengertian Ijarah 17 2. Prinsip-prinsip Ijarah 20 3. Pendapat Fuqaha Klasik dan Kontemporer 32 4. Mekanisme Ijarah 35 B. Konsep Al-Bay’ (Jual Beli) dalam Fiqh Muamalat 38 1. Pengertian Al-Bay’ (Jual Beli) 38 v 2. Dasar Hukum Al-Bay’ 41 3. Hukum Al-Bay’ 43 4. Rukun dan Syarat Jual Beli 44 C. Konsep Sales and Lease Back 48 1. Pengertian Sale and Lease Back 48 2. Prinsip-prinsip Sale and Lease Back 48 3. Mekanisme Sale and Lease Back 49 D. Konsep Sukuk 51 1. Pengertian Sukuk 51 2. Prinsip-prinsip Sukuk 57 3. Jenis-jenis Sukuk 59 4. Mekanisme Sukuk 69 BAB III SUKUK RITEL DI PT. BNI SECURITIES A. Profil PT. BNI Securities 72 1. Sejarah Singkat PT. BNI Securities 72 2. Visi dan Misi PT. BNI Securities 87 3. Struktur Organisasi PT. BNI Securities 88 4. Produk dan Jasa PT. BNI Securities 89 B. Mekanisme Sukuk Ritel di PT BNI Securities 96 BAB IV ANALISA DAN TEMUAN A. Mekanisme Akad Sale and Lease Back pada Transaksi vi Sukuk Ritel di PT. BNI Securities 101 B. Analisa Konsistensi Akad Jual Beli (Al-Bay’) Pada Struktur Akad Sales and Lease Back dalam Transaksi Sukuk Negara Ritel 102 1. Bentuk dan Jenis SBSN 102 2. Struktur Akad Jual Beli (Al-Bay’) pada Sukuk Ritel 103 3. Rukun Jual Beli Bersyarat (bay’ wafa’) pada Akad Sales and Lease Back 105 4. Syarat-syarat pada Akad al-bay’ (Jual Beli) dalam Struktur Akad Sales and Lease Back 108 5. Hukum Jual Beli Bersyarat (Bay’ Wafa’) 108 C. Analisa Konsistensi Akad Sewa (Ijarah) Pada Struktur Akad Sales and Lease Back dalam Transaksi Sukuk Negara Ritel 111 1. Akad Ijarah (sewa) pada Struktur Akad Sales and Lease Back dalam Sukuk Negara Ritel 111 2. Mekanisme Akad Ijarah (sewa) pada Transaksi SBSN Sukuk Negara Ritel 112 3. Rukun Ijarah (sewa) pada Akad Sales and Lease Back dalam Sukuk Negara Ritel 113 vii

Description:
Dan buah hatiku yang kunantikan kehadirannya, menambahku . sebesar 100 persen par dan harga tertinggi 100,30 persen par dengan volume Rp
See more

The list of books you might like

Most books are stored in the elastic cloud where traffic is expensive. For this reason, we have a limit on daily download.