ebook img

AR JASA MARGA 2016 Id PDF

634 Pages·2017·6.36 MB·Indonesian
by  
Save to my drive
Quick download
Download
Most books are stored in the elastic cloud where traffic is expensive. For this reason, we have a limit on daily download.

Preview AR JASA MARGA 2016 Id

2016 Laporan Tahunan akseLerasi pembangunan infrasTrukTur Profil Jasa Ikhtisar Saham JSMR Laporan Laporan Analisa dan Pengembangan Marga 2016 dan Obligasi Dewan Direksi Pembahasan Proyek Baru Jasa Marga Komisaris Manajemen akseLerasi Pemerintah menargetkan pertumbuhan ekonomi Indonesia pada tahun 2016 di kisaran 5% dan tumbuh hingga 5,1% pada tahun 2017. Pertumbuhan ekonomi tersebut bergantung pada efektivitas kebijakan di dalam negeri dan luar negeri serta keberhasilan reformasi ekonomi. Untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi, Pemerintah meningkatkan porsi belanja infrastruktur untuk mengurangi kesenjangan infrastruktur antar daerah serta memacu pertumbuhan ekonomi Indonesia. Ketersediaan infrastruktur menjadi salah satu indikator peningkatan produktivitas dan efisiensi. Peran infrastruktur terhadap perkembangan wilayah dapat memberikan kontribusi yang signifikan, baik dalam aspek ekonomi, sosial masyarakat, maupun kelestarian lingkungan. Karena itu, percepatan pembangunan infrastruktur menjadi salah satu program prioritas Pemerintah. Salah satunya adalah pembangunan jalan tol, terutama Tol Trans Jawa. Pemerintah telah menargetkan pembangunan infrastruktur melalui penambahan panjang jalan tol sepanjang 1.000 kilometer (km). Jasa Marga berkomitmen untuk turut serta mewujudkan pencapaian target tersebut melalui pembangunan ruas-ruas tol yang potensial. Melalui pembangunan sejumlah ruas tol itu, Jasa Marga menjadi bagian dari proses pembangunan Indonesia dan terlibat langsung PT Jasa Marga (Persero) Tbk. Laporan Tahunan 2016 Pengelolaan Tata Kelola Tanggung Jawab Tanggung Jawab Lampiran Laporan Keuangan Human Capital Perusahaan Sosial dan Anggota Direksi Konsolidasian Lingkungan dan Anggota Dewan Komisaris atas Laporan Tahunan 2016 pembangunan infrasTrukTur Pembangunan Jembatan Tuntang, Jalan Tol Semarang-Solo. dalam proyek-proyek strategis nasional di bidang infrastruktur jalan tol, serta berkontribusi meningkatkan penerimaan negara yang jumlahnya terus meningkat. Jasa Marga sebagai operator dan pengembang jalan tol terkemuka di Indonesia memiliki posisi penting dalam mendukung pertumbuhan ekonomi nasional. Peran Jasa Marga terwujud dari pembangunan dan pengoperasian jalan tol sebagai prasarana distribusi barang dan jasa maupun prasarana pembentuk struktur ruang wilayah. Saat ini Jasa Marga mengelola dan mengoperasikan 593 km jalan tol yang ada di Indonesia. Tidak berhenti di situ, Perusahaan terus menambah konsensi jalan tol hingga total 1.260 km pada akhir tahun 2016. Seluruh proyek tol baru tersebut ditargetkan selesai pada tahun 2019. Percepatan dan perluasan pembangunan jalan tol ini merupakan upaya berkelanjutan Perusahaan dan sejalan dengan Visi Misi Jasa Marga untuk tetap menjadi pemimpin di industri jalan tol di Indonesia yang terpercaya dan andal. Dengan semangat dan komitmen membangun bangsa, serta melalui pengalaman, kompetensi, dan sumber daya yang berdaya saing dan mumpuni, Jasa Marga siap mendorong percepatan dan perluasan pembangunan infrastruktur, khususnya jalan tol di seluruh Indonesia untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi baik wilayah maupun nasional. Laporan Tahunan 2016 PT Jasa Marga (Persero) Tbk. 1 Profil Jasa Ikhtisar Saham JSMR Laporan Laporan Analisis dan Pengembangan Marga 2016 dan Obligasi Dewan Direksi Pembahasan Proyek Baru Jasa Marga Komisaris Manajemen Laporan Analisa dan Direksi Pembahasan Manajemen 94 102 dafTar isi Akselerasi Pembangunan Infrastruktur 82 Kepemilikan Saham JSMR oleh Dewan 145 Aset Lancar, Aset Tidak Lancar dan 2-3 Daftar Isi Komisaris, Direksi dan Karyawan Total Aset 4-73 Profil Jasa Marga 82 Dua Puluh Pemegang Saham JSMR 157 Liabilitas Jangkat Pendek, Liabilitas Terbesar Jangka Panjang dan Total Liabilitas 4-5 Identitas Jasa Marga 83-85 Obligasi Jasa Marga 168 Ekuitas 6 Logo Jasa Marga 83 Kronologis Emisi Obligasi Jasa Marga 129 Laporan Laba Rugi Konsolidasian 7 Visi & Misi dan Strategi Jasa Marga 84 Obligasi Jasa Marga Beredar Tahun 130 Pendapatan Usaha 8-11 Tata Nilai dan Budaya Jasa Marga 2015 dan 2016 134 Beban Usaha 12-19 Sekilas Jasa Marga 85 Sepuluh Pemegang Obligasi Jasa Marga 140 Laba Usaha 12-13 Perjalanan Penting Jasa Marga 86-93 Laporan Dewan Komisaris 142 Laba Tahun Berjalan 14-15 Riwayat Singkat Jasa Marga 87 Perubahan Komposisi dan Perubahan 143 Pendapatan Komprehensif Lain 15 Perubahan Nama Perseroan Pembagian Tugas Dewan Komisaris 144 Laba Komprehensif Tahun Berjalan 5, 15 Kegiatan Usaha Tahun 2016 170 Rasio Profitabilitas 17 Perkembangan Industri Jalan Tol di 88 Kinerja Dewan Komisaris Tahun 2016 Indonesia 88 Program Kerja, Rapat, Frekuensi 169- Laporan Arus Kas Konsolidasian 17-19 Perkembangan Usaha Jasa Marga dan Cara Pemberian Nasihat Dewan 171 Kemampuan Membayar Utang dan 20-22 Struktur Organisasi Jasa Marga Komisaris Kepada Direksi Kolektibilitas Piutang 23-33 Pemegang Saham Utama, Entitas Anak 88-89 Penilaian Terhadap Kinerja Dewan 171 Struktur Modal dan Kebijakan Struktur dan Entitas Asosiasi Komisaris dan Kepatuhan dalam Modal 23 Struktur Korporasi Grup Jasa Marga Penerapan Tata Kelola Perusahaan 171 Investasi Barang Modal yang Baik 171 Ikatan Material untuk Investasi Barang 24-33 Entitas Anak 89-91 Pandangan Atas Prospek Usaha Modal 23 Entitas Asosiasi Perseroan yang Disusun oleh Direksi 171 Informasi dan Fakta Material yang 34-38 Wilayah Operasi dan Proyek-proyek 89-90 Pelaksanaan Hal-hal yang Diatur Terjadi Setelah Tanggal Laporan Akuntan Jalan Tol Baru dalam Anggaran Dasar Perseroan dan 171 Prospek Usaha, Kondisi Industri dan 40-41 Profil Sumber Daya Manusia Peraturan Perundang-Undangan Kondisi Ekonomi 40 Jumlah Karyawan 91 RKAP dan Penunjukan Kantor Akuntan 172 Perbandingan Target 2016 dan Realisasi 40 Sebaran Tingkat Pendidikan Publik 2016 41 Usia Karyawan 91 Pengawasan Terhadap Implementasi 172 Target/Proyeksi yang Ingin Dicapai 42-57 Profil Dewan Komisaris, Direksi, Komite Strategi Perseroan Tahun 2017 dan Pejabat Senior Jasa Marga 92 Penilaian Terhadap Kinerja Direksi 172 Strategi Pemasaran dan Pangsa Pasar 42-43 Profil Dewan Komisaris Mengenai Pengelolaan Perseroan Sesuai 173 Kebijakan Dividen dan Pembayaran 44-45 Profil Direksi dengan RKAP Dividen Tunai 46 Profil Komite Audit 92 Pandangan Atas Penerapan Tata Kelola 174- Realisasi Penggunaan Dana Hasil 47 Profil Komite Nominasi, Remunerasi Perusahaan 177 Penawaran Umum dan Risiko 92 Kepatuhan Terhadap Ketentuan 176 Peningkatan/Penurunan Material dari 48-57 Profil Pejabat Senior Jasa Marga PPeernagteunradna lPiaenr uInntdearnnagl-Undangan dan PVoelnudmaep aPteannj uBaelrasnih a Ttaeurk Jaaits ad eBnagraun 58-60 AEnlatmitaast AKsaonstoiars Ci Jaabsaan gM, aErngtaitas Anak dan 93 PPeenruesraahpaaann P yrainnsgip B-parikinsip Tata Kelola 176 IMnfeonrgmaansdiu Tnrgan Bseanktsui rMana tKeeripael nytainngga n dan/ 60-62 Lembaga dan Profesi Penunjang Pasar 94-101 Laporan Direksi atau Transaksi dengan Pihak Afiliasi Modal 96-97 Strategi dan Kebijakan Strategis 176 Perubahan Peraturan Perundang 63 Situs Web Jasa Marga Perseroan Undangan yang Berpengaruh Signifikan 64-85 Ikhtisar 2016 97-99 Analisis Kinerja Perseroan Terhadap Perseroan 64-65 Ikhtisar Keuangan 2012-2016 97-98 Perbandingan Target dan Pencapaian 176 Perubahan Kebijakan Akuntansi yang 66 Ikhtisar Operasional 2012-2016 Kinerja Perseroan Berpengaruh Terhadap Perseroan 68-69 Peristiwa Penting 2016 99 Kendala yang Dihadapi Perseroan 176- Informasi Kelangsungan Usaha 70-73 Penghargaan dan Sertifikasi 99 Prospek Usaha Perseroan ke Depan 177 74-82 Saham JSMR dan Obligasi Jasa Marga 100 Penerapan Tata Kelola Perusahaan yang 178- Pengembangan Proyek Baru 74 Saham JSMR Berkesinambungan 201 74 Kronologis Pencatatan Saham JSMR 100- Perubahan Komposisi Direksi 202- Pengelolaan Human Capital 76-81 Ikhtisar Saham JSMR 101 229 76 Informasi Harga dan Volume 102- Analisa dan Pembahasan Manajemen 204 Perubahan Struktur Organisasi Perdagangan Saham JSMR 177 206 Efektivitas Organisasi 78 Volume dan Harga Saham JSMR 104 Tinjauan Umum 212 Pengembangan Kompetensi dan Kinerja Tahun 2015 dan 2016 104 Tinjauan Kinerja Perseroan Karyawan 79 Indeks dengan Saham JSMR Sebagai Dibandingkan dengan Industri Jalan Tol 218 Penghargaan Atas Inovasi Konstituen 105- Tinjauan Operasi per Segmen Usaha 219 Sistem Manajemen Kinerja dan 80 Kondisi Pasar Modal dan Kinerja 128 Kompetensi Karyawan Saham JSMR Selama Tahun 2016 105 Dasar Penerapan Segmen Usaha Jasa 221 Kesejahteraan Karyawan 81 Komposisi Kepemilikan Saham JSMR Marga 225 Hubungan Industrial dan Kebebasan 81 Informasi Pemegang Saham Utama dan 105- Segmen Usaha Jalan Tol Berserikat Pengendali 127 226 Manfaat Pasca-Kerja Karyawan 81 Pemegang Saham JSMR dengan 128 Segmen Usaha Pengembangan Usaha 228 Pengelolaan Tenaga Alih Daya Kepemilikan 5% atau Lebih Lain 228 Proses Komunikasi Human Capital 81 Pemegang Saham JSMR dengan 129 Analisa Kinerja Keuangan Komprehensif 229 Biaya Sumber Daya Manusia Kepemilikan Kurang dari 5% 2 PT Jasa Marga (Persero) Tbk. Laporan Tahunan 2016 Pengelolaan Tata Kelola Tanggung Jawab Tanggung Jawab Lampiran Laporan Keuangan Human Capital Perusahaan Sosial dan Anggota Direksi Konsolidasian Lingkungan dan Anggota Dewan Komisaris atas Laporan Tahunan 2016 Tata Kelola Tanggung Perusahaan Jawab Sosial dan Lingkungan 230 398 230- Tata Kelola Perusahaan 311 Hubungan Afiliasi dan Kepengurusan di 349- Kode Etik Auditor Internal 397 Perusahaan Lain 350 232- Dasar Hukum Penerapan GCG Jasa 312 Rangkap Jabatan dan Benturan 350 Tugas dan Tanggung Jawab Internal 235 Marga Kepentingan Audit 235 Prinsip-prinsip GCG 313 Program Pelatihan dan Pengembangan 350- Pengembangan Kompetensi Sumber 235 Tujuan Penerapan GCG Jasa Marga Kompetensi Direksi 351 Daya Manusia Internal Audit dan 237- Kebijakan Internal GCG Jasa Marga 313- Rapat Direksi Sertifikasi Profesi Audit 239 319 351- Laporan Pelaksanaan Kegiatan Unit 237 Kode Etik Jasa Marga 319 Pencapaian Indikator Kinerja Kunci (KPI) 352 Internal Audit Tahun 2016 238 Sosialisasi dan Internalisasi GCG Direksi Tahun 2016 352 Hasil Audit Unit Internal Audit 238- Pokok Budaya Jasa Marga 319- Prosedur, Dasar Penetapan dan 352 Kegiatan Pendukung Audit Lainnya 321 Besarnya Remunerasi Anggota Direksi 239 352 Evaluasi Kinerja Unit Internal Audit 321 Komite di Bawah Direksi 239 Pedoman Tata Kelola Perusahaan 48, 352 Profil Head of Internal Audit 322- Hubungan Direksi dan Dewan Komisaris 239 Pedoman Benturan Kepentingan 328 353 Sistem Pengendalian Internal 239 Pedoman Tata Tertib Kerja Direksi dan Perusahaan 329- Assessment Direksi dan Dewan Dewan Komisaris (Board Manual) 330 Komisaris 353 Sosialisasi Pemahaman Kerangka SPIP 239 Whistleblowing System 331- Komite-komite 353 Review atas Efektivitas Sistem 240- Komitmen Jasa Marga dalam Penerapan 345 Pengendalian Internal Perusahaan 241 GCG 331- Komite Audit 354- Laporan Manajemen Risiko 241- Penerapan Pedoman Tata Kelola 336 368 244 Perusahaan Terbuka 331 Dasar Hukum Pembentukan Komite 354- Perjalanan Pengelolaan Risiko Jasa 245- Hasil Penilaian terhadap Komitmen dan Audit 355 Marga 249 Konsistensi Penerapan GCG Jasa Marga 331- Kualifikasi Pendidikan dan 355- Kebijakan Manajemen Risiko 250- Struktur, Kebijakan dan Mekanisme 332 Pengalaman Kerja 356 252 Penerapan Tata Kelola Perusahaan 332 Tugas dan Tanggung Jawab Komite 357- Struktur Tata Kelola Manajemen Risiko 253- Rapat Umum Pemegang Saham Audit 359 271 332- Independensi Komite Audit 359- Risiko Perseroan dan Pengelolaannya 255- RUPS Tahunan 30 Maret 2016 338 360 264 334 Rapat Komite Audit 360- Top Risk RKAP 2016 per Bidang 265- RUPS Luar Biasa 29 Agustus 2016 364 335 Remunerasi Komite Audit 269 364- Implementasi Program Kerja Manajemen 270- Tindak Lanjut Keputusan RUPS yang 335 Pencapaian Indikator Kinerja Kunci 368 Risiko Tahun 2016 (KPI) Komite Audit 271 Diselenggarakan pada Tahun 2015 48, 368 Profil VP Risk and Quality Management 335- Laporan Pelaksanaan Kegiatan Komite 272- Dewan Komisaris 336 Audit 369- Perkara Penting yang Dihadapi Jasa 298 377 Marga 46, 336 Profil Komite Audit 272- Komposisi Dewan Komisaris 378 Informasi tentang Sanksi Administratif 273 333464- KRoismikiote Nominasi, Remunerasi dan 379- Kode Etik 273 Pedoman dan Tata Tertib Kerja Dewan 382 Komisaris (Board Manual) 337 DNaosmairn Hasuik, uRmem Puenmebraesni tduakna nR Kisoikmoite 383 Program Kepemilikan Saham oleh 273- Persyaratan dan Keberagaman Karyawan dan/atau Manajemen 275 Komposisi Dewan Komisaris 333378- TNuogmasin dasain, RTaenmgugnuenrga sJi adwaanb R Kisoikmoite 384- Sistem Pelaporan Pelanggaran 275- Tugas, Tanggung Jawab dan Wewenang 387 (Whistleblowing System) 288 Dewan Komisaris 339 IRnedmepuennedraesni sdi aKno mRiisteik oNominasi, 388- Konsistensi Penerapan GCG 288- Independensi Dewan Komisaris dan 394 289 Komisaris Independen 340 Kebijakan Suksesi Direksi 388 Pengelolaan Laporan Harta Kekayaan 289 Hubungan Afiliasi dan Kepengurusan di 340- Rapat Komite Nominasi, Remunerasi Penyelenggara Negara (LHKPN) Perusahaan Lain 341 dan Risiko 388 Perlakuan yang Sama Terhadap Seluruh 289- Rangkap Jabatan dan Benturan 341 Remunerasi Komite Nominasi, Pemegang Saham 290 Kepentingan Remunerasi dan Risiko 389- Pengadaan Barang dan Jasa 291 Program Pelatihan/Pengembangan 341 Pencapaian Indikator Kinerja Kunci 390 Kompetensi Dewan Komisaris Nominasi, Remunerasi dan Risiko 390- Tata Kelola Teknologi Informasi 291- Rapat Dewan Komisaris 341- Laporan Pelaksanaan Tugas Komite 394 296 344 Nominasi, Remunerasi dan Risiko 395- Auditor Eksternal 296 Pencapaian Indikator Kinerja Kunci (KPI) 47, 344 Profil Komite Nominasi, Remunerasi 396 Dewan Komisaris Tahun 2016 dan Risiko 397 Akses terhadap Informasi dan Data 297- Prosedur, Dasar Penetapan dan 344- Sekretaris Dewan Komisaris Perseroan 298 Besarnya Remunerasi Anggota Dewan 345 398- Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Komisaris 345- Sekretaris Perusahaan 401 298 Komite di Bawah Dewan Komisaris 347 400- Ringkasan Eksekutif 299- Direksi 346- Pelaksanaan Tugas Corporate Secretary 401 321 347 402- Tanggung Jawab Anggota Direksi dan 299- Komposisi Direksi 347 Riwayat Jabatan dan Pengembangan 403 Anggota Dewan Komisaris atas Laporan 301 Kompentensi Tahunan 2016 301 Pedoman dan Tata Tertib Kerja Direksi 48, 347 Profil Corporate Secretary 404- Lampiran (Board Manual) 348- Unit Internal Audit 414 301- Persyaratan dan Keberagaman 352 404 Daftar Istilah 304 Komposisi Direksi 348 Pengangkatan dan Pemberhentian Head 405- Referensi Peraturan OJK No. 29/ 304- Tugas, Tanggung Jawab dan Wewenang of Internal Audit 414 POJK.04/2016 dan Surat Edaran OJK 310 Direksi 348- Struktur dan Kedudukan Unit Internal No. 30/SEOJK.04/2016 310- Independensi Direksi dan Direktur 349 Audit Laporan Keuangan Konsolidasian 311 Independen 349 Pedoman Kerja Internal Audit Laporan Tahunan 2016 PT Jasa Marga (Persero) Tbk. 3 Profil Jasa Ikhtisar Saham JSMR Laporan Laporan Analisis dan Pengembangan Marga 2016 dan Obligasi Dewan Direksi Pembahasan Proyek Baru Jasa Marga Komisaris Manajemen profiL Jasa marga idenTiTas Jasa marga Nama dan Kedudukan Nama Perusahaan: Dasar Hukum Pendirian PT Jasa Marga (Persero) Tbk. Peraturan Pemerintah No. 04 tahun 1978 Kedudukan: Berkedudukan di Jakarta Modal Dasar Kantor Pusat Rp 9,52 triliun Alamat Modal Ditempatkan dan Disetor Penuh Plaza Tol Taman Mini Indonesia Indah Rp 3,6 triliun Jakarta 13550 Indonesia Tel. 62-21 841 3526, 841 3630 Fax. 62-21 841 3540 Informasi Saham Email: [email protected] Kepemilikan [email protected], Pemerintah Indonesia 70% [email protected] Publik 30% Situs Web: www.jasamarga.com Nama Bursa Pusat Informasi Lalu Lintas dan PT Bursa Efek Indonesia/BEI (The Indonesia Stock Exchange/IDX) Pelayanan Lainnya JMTIC (Jasa Marga Traffic Information Center) Tanggal IPO 14080 12 November 2007 twitter @ptjasamarga Apps: JMCARe Mobile Apps Kode Bursa BEI/IDX: JSMR Informasi Pendirian BLOOMBERG: JSMR IJ Tanggal Pendirian REUTERS: 01 Maret 1978 JSMR.JK 4 PT Jasa Marga (Persero) Tbk. Laporan Tahunan 2016 Pengelolaan Tata Kelola Tanggung Jawab Tanggung Jawab Lampiran Laporan Keuangan Human Capital Perusahaan Sosial dan Anggota Direksi Konsolidasian Lingkungan dan Anggota Dewan Komisaris atas Laporan Tahunan 2016 Gedung Baru Kantor Pusat PT Jasa Marga (Persero) Tbk. Kegiatan Usaha Kegiatan Usaha Sesuai Anggaran Dasar Kegiatan Usaha yang Dijalankan Sesuai Anggaran Dasar sebagaimana dinyatakan dalam Akta Untuk mencapai maksud dan tujuan tersebut, Perseroan Pernyataan Keputusan Rapat No. 61 tanggal 26 Maret 2015 yang melaksanakan kegiatan usaha dan penunjang sebagai dibuat di hadapan Ir. Nanette Cahyanie Handari Adi Warsito, berikut: SH, Notaris di Jakarta berikut surat Penerimaan Pemberitahuan Perubahan Anggaran Dasar dari Plt. Direktur Administrasi Hukum Kegiatan Usaha Utama Umum Kementeriaan HAM No. AHU-AH.01.03-0019825 tanggal 1. Melakukan perencanaan teknis, pelaksanaan 27 Maret 2015 dan telah didaftar dalam Daftar Perseroan No. konstruksi, pengoperasian dan/atau pemeliharaan AHU-0036530.AH.01.11.TAHUN 2015 tanggal 27 Maret 2015 jalan tol. sebagaimana telah diumumkan dalam Tambahan No. 1160/L 2. Mengusahakan lahan di ruang milik jalan tol dari BNRI tanggal 27 November 2015 No. 95 dan terakhir (Rumijatol) dan lahan yang berbatasan dengan diubah sebagaimana Akta Pernyataan Keputusan Rapat No. 39 Rumijatol untuk tempat istirahat dan pelayanan, tanggal 20 Desember 2016 yang dibuat di hadapan Ir. Nanette berikut dengan fasilitas-fasilitas dan usaha lainnya. Cahyanie Handari Adi Warsito, SH, Notaris di Jakarta berikut surat Penerimaan Pemberitahuan Perubahan Anggaran Dasar Kegiatan Usaha Penunjang dari Direktur Administrasi Hukum Umum Kementeriaan HAM No. 1. Bidang pengembangan properti di wilayah yang AHU-AH.01.03-0110503 tanggal 21 Desember 2016 dan telah berdekatan dengan koridor jalan tol. didaftar dalam Daftar Perseroan No.: AHU-0153029.AH.01.11. 2. Bidang pengembangan jasa untuk usaha-usaha yang TAHUN 2016 tanggal 21 Desember 2016, maksud dan tujuan terkait dengan moda-moda/sarana transportasi, Perseroan adalah turut serta melaksanakan dan menunjang pendistribusian material cair/padat/gas, jaringan kebijaksanaan dan program Pemerintah di bidang ekonomi sarana informasi, teknologi dan komunikasi, terkait dan pembangunan nasional pada umumnya, khususnya dengan koridor jalan tol. pembangunan di bidang pengusahaan jalan tol dengan 3. Bidang jasa dan perdagangan untuk layanan sarana penunjangnya dengan menerapkan prinsip-prinsip konstruksi, pemeliharaan dan pengoperasian jalan tol. Perusahaan Terbatas. Laporan Tahunan 2016 PT Jasa Marga (Persero) Tbk. 5 Profil Jasa Ikhtisar Saham JSMR Laporan Laporan Analisis dan Pengembangan Marga 2016 dan Obligasi Dewan Direksi Pembahasan Proyek Baru Jasa Marga Komisaris Manajemen Logo Jasa marga perubahan Logo Jasa marga dari masa ke masa 2007-sekarang 1993-2007 1978 - 1993 Sejak tahun 1978, logo Perseroan telah dua kali mengalami perubahan, yaitu pada tahun 1993 dan 2007. Logo Perseroan yang digunakan sejak tahun 2007 memperlihatkan perubahan yang merupakan cerminan atas komitmen yang kuat untuk tumbuh menjadi perusahaan yang bercitra sebagai pemimpin, modern, Konfigurasi jalan membentuk huruf “J” dan profesional di industrinya. (huruf pertama nama Perseroan) yang merupakan cermin perjalanan historis Perseroan, mencitrakan Perseroan yang semakin dinamis. Warna biru dan kuning pada logo mencerminkan harapan dan masa depan, serta semangat dan komitmen. Bola berwarna biru menunjukkan bahwa Jasa Marga menuju perusahaan yang memiliki standar global. Pelayanan jalan tol terus dikembangkan untuk memenuhi standar tersebut. 6 PT Jasa Marga (Persero) Tbk. Laporan Tahunan 2016 Pengelolaan Tata Kelola Tanggung Jawab Tanggung Jawab Lampiran Laporan Keuangan Human Capital Perusahaan Sosial dan Anggota Direksi Konsolidasian Lingkungan dan Anggota Dewan Komisaris atas Laporan Tahunan 2016 Visi & Misi dan Strategi Jasa Marga Perumusan Visi, Misi, dan Tata Nilai Perseroan dilakukan dengan melibatkan seluruh pihak Sejak ditetapkannya Visi dan Misi Perseroan pada tahun yang tekait, yaitu antara lain: Dewan Komisaris, Direksi, dan karyawan, serta memperhatikan kepentingan dari para pemangku kepentingan. 2013, Perseroan melakukan langkah-langkah strategis guna tercapainya Visi tahun 2017 “Menjadi Perusahaan Visi dan Misi Perseroan telah disetujui oleh Dewan Komisaris dan Direksi Perseroan Pengembang dan Operator Jalan Tol Terkemuka di melalui Keputusan Direksi No. 50/KPTS/2013 tanggal 01 Maret 2013 tentang Visi, Misi Indonesia”. dan Tata Nilai Perusahaan. Guna mendukung Visi dan Misi tersebut, Perseroan Tahapan Penyusunan Visi, Misi dan Tata Nilai Jasa Marga terus melakukan pengembangan di berbagai bidang 1. Direksi melakukan evaluasi terhadap pencapain kinerja dan kekuatan internal Perseroan. yaitu: 2. Direksi melakukan evaluasi terhadap perubahan strategis lingkungan eksternal Perseroan dan mempertimbangkan peluang bisnis di masa akan datang. Pengembangan Usaha 3. Direksi melakukan evaluasi dan identifikasi terhadap • Pengembangan Usaha Jalan Tol harapan dan kebutuhan para pemangku kepentingan. Pada tahun 2016, Perseroan berhasil menambah 5 4. Dengan mempertimbangkan kekuatan internal dan Bagan Proses Penyusunan Visi dan Misi hak konsesi jalan tol dengan diakuisisinya Jalan Tol peluang eksternal serta harapan para pemangku kepentingan, Direksi merumuskan Visi dan Misi KEBUTUHAN DAN Batang-Semarang, Balikpapan-Samarinda, Manado- Perseroan. PARHA APREAMPAANNG KU Bitung, Pandaan-Malang dan Jakarta-Cikampek 5. Visi dan Misi tersebut kemudian disampaikan dan KEPENTINGAN II Elevated. Dengan penambahan 5 ruas jalan tol dievaluasi oleh Dewan Komisaris yang kemudian tersebut, maka Perseroan memiliki hak konsesi jalan ditetapkan dan disepakati bersama oleh Dewan DIREKSI DAN tol sepanjang 1.260 km dengan panjang jalan tol DEWAN Komisaris dan Direksi. KOMISARIS beroperasi sepanjang 593 km. Hal ini menjadikan 6. Direksi menetapkan Visi dan Misi Perseroan melalui VISMI IDSAIN Perseroan tetap sebagai leader dalam industri jalan Surat Keputusan Direksi. tol Indonesia dengan menguasai pangsa pasar jalan Dmeewlaaknu kKaonm eivsaalruisa sdia tne rDhiaredkaspi pseecnacraap baeiarnk aVlais is detaianp M taishi un EPKELPLSISNEUTTRGEARUKRNABUNTGAENA BHGLGIA ISADSNNN A I NS PKPEKIEINNRENETUKCRESUAJRAAPANHTA DAAAIALNAAN N N tjaolla bne troolp beerarospi esreabsei sdai rI n6d1o%n edsaiari. total seluruh panjang Perseroan. • Pengembangan Usaha Lain Untuk mendukung bisnis jalan tol yang terus Visi & Misi Jasa Marga berkembang ke depan, pada tahun 2013 Perseroan Untuk memberikan kejelasan arah (clarity of direction) dan tujuan bersama yang akan dicapai (unifying membentuk PT Jasamarga Properti yang bergerak focal point), dilakukan review kembali terhadap Visi Perseroan dengan melakukan evaluasi terhadap di bidang pengembangan properti di wilayah yang kekuatan Perseroan dan peluang bisnis dalam jangka panjang baik di jalan tol maupun usaha lain. berdekatan dengan koridor jalan tol. Selanjutnya pada tahun 2015, Perseroan membentuk PT VISI JASA MARGA Jasa Layanan Operasi yang bergerak di bidang Visi Tahun 2017 Visi Tahun 2022 pengoperasian jalan tol baik jalan tol yang dimiliki Menjadi Perusahaan Menjadi Salah Satu Perseroan maupun Badan Usaha Jalan Tol (BUJT) Pengembang dan Operator Perusahaan Terkemuka lainnya. Jalan Tol Terkemuka di Indonesia. di Indonesia. Operasional Perseroan berkomitmen untuk terus memberikan Yang dimaksud Perusahaan Terkemuka adalah sebagai berikut: • Memiliki keuntungan finansial (financial soundness) yang relatif tinggi di industrinya dan memberikan nilai pelayanan yang terbaik bagi pengguna jalan tol investasi dalam jangka panjang (long-term investment value). dengan mengoperasikan jalan tol yang efisien, • Menjadi market leader di industrinya. aman, dan bermutu dengan terus menambah Gardu • Selalu melakukan inovasi sehingga mempunyai kualitas produk dan layanan yang ekselen, melalui inovasi yang terus-menerus. Tol Otomatis (GTO), Papan Informasi Lalu Lintas • Memiliki tanggung jawab sosial kepada masyarakat dan lingkungan. (VMS), CCTV dan pemenuhan Standar Pelayanan • Mempunyai Manajemen Perusahaan yang berkualitas. • Menjadi panutan dalam pengelolaan Human Capital bagi perusahaan lain dan menjadi pilihan untuk berkarier Minimal (SPM). Selain itu, Perseroan juga melakukan bagi orang-orang yang bertalenta. integrasi Jalan Tol Jakarta-Brebes dan implementasi pembayaran elektronik Himbara (Himpunan Bank Dalam melakukan perumusan Misi Perseroan, dilakukan evaluasi kembali terhadap alasan keberadaan Perseroan (reason for being), tujuan Perseroan (fundamental purpose) serta mengomunikasikan manfaat Perseroan (value). Negara) yang terdiri dari Bank Mandiri, BRI, BNI, dan BTN (Himbara) serta BCA. MISI JASA MARGA 1. Mewujudkan Percepatan Pembangunan Jalan Tol. Keuangan 2. Menyediakan Jalan Tol yang Efisien dan Andal. 3. Meningkatkan Kelancaran Distribusi Barang dan Jasa Untuk mendukung pendanaan, Perseroan telah melakukan Penawaran Umum Terbatas I melalui Arti dari Misi Perseroan adalah bahwa Perseroan secara sadar memahami keberadaan Perseroan dalam kegiatan Penambahan Modal Dengan Hak Memesan Efek Terlebih usaha pengembangan dan pengoperasian jalan tol, mempunyai tugas untuk mewujudkan percepatan pembangunan jalan tol untuk mendukung program pertumbuhan ekonomi yang dicanangkan oleh Pemerintah. Selain itu, Perseroan Dahulu I (PMHMETD I) sebesar Rp 1,78 triliun. juga memahami bahwa keberadaan jalan tol yang dikelola oleh Perseroan harus memberikan manfaat bagi pengguna jalan yang membutuhkan jalan tol yang efisien dan andal serta membutuhkan kelancaran distribusi barang dan jasa. Sumber Daya Manusia Untuk mendukung pertumbuhan bisnis jalan tol ke Strategi Jasa Marga STRATEGI PENDUKUNG depan, Perseroan berkomitmen untuk mempersiapkan a. Pengendalian Keuangan kader dengan melakukan rekrutmen karyawan baru serta STRATEGI UTAMA Pengendalian keuangan untuk meningkatkan melakukan pendidikan dan pelatihan hingga memberikan Untuk mencapai Visi dan Misinya, Perseroan nilai Perseroan, mendukung pertumbuhan beasiswa kepada karyawan berprestasi. Pada tahun menetapkan 3 strategi utama sebagai berikut: Perseroan dan mempertahankan financial a. Pengembangan Bisnis Jalan Tol sustainability. 2016, Perseroan merekrut 140 sarjana baru guna Menambah panjang jalan tol untuk meningkatkan b. Organisasi dan Human Capital mempersiapkan kader Perseroan. nilai Perseroan dan untuk tetap mempertahankan Peningkatan kompetensi dan penyiapan kader pangsa pasar paling sedikit 50% panjang jalan tol. pimpinan serta karyawan bertalenta yang Dengan usaha-usaha tersebut, Perseroan optimistis b. Pengoperasian Jalan Tol mendukung transformasi organisasi untuk mampu menggapai visi tahun 2017 “Menjadi Perusahaan • Mengoperasikan jalan tol yang efisien, aman, meningkatkan produktivitas dan pertumbuhan dan bermutu tinggi untuk meningkatkan kinerja Perseroan. Pengembang dan Operator Jalan Tol Terkemuka di operasional. c. Teknologi Informasi dan Rekayasa Teknik Indonesia”. • Memberikan pelayanan yang ekselen bagi Rekayasa teknik dan implementasi teknologi pengguna jalan, masyarakat, dan Pemerintah. informasi untuk meningkatkan efisiensi, c. Pengembangan Bisnis Lain produktivitas dan kinerja Perseroan. • Mengembangkan usaha lain yang secara d. Kepatuhan dan Manajemen Risiko strategis memperkuat strategi pengembangan Pengelolaan risiko dan penerapan tata kelola dan pengoperasian jalan tol. perusahaan yang baik untuk meningkatkan • Meningkatkan pendapatan usaha dengan kepercayaan dan nilai Perseroan. memanfaatkan sumber daya Perseroan. Laporan Tahunan 2016 PT Jasa Marga (Persero) Tbk. 7 Profil Jasa Ikhtisar Saham JSMR Laporan Laporan Analisis dan Pengembangan Marga 2016 dan Obligasi Dewan Direksi Pembahasan Proyek Baru Jasa Marga Komisaris Manajemen TaTa niLai dan budaya Jasa marga Untuk mencapai Visi dan menjalankan Misinya, Jasa maka Tata Nilai Jasa Marga pada tahun 2013 diubah Marga telah menyusun Tata Nilai yang menjadi pedoman menjadi: Jujur, Sigap, Mumpuni, dan Respek. Empat Nilai prinsip (guiding principles) dalam berperilaku (behavior) inilah yang menjadi landasan dalam interaksi Insan Jasa dan membuat keputusan (decision making). Untuk itu, Jasa Marga dengan para pemangku kepentingan (stakeholders). Marga membangun Tata Nilai atas dasar empat nilai pokok yang diakui dan dikembangkan bersama, yaitu JSMR (Jujur Pernyataan Mengenai Budaya – Sigap – Mumpuni – Respek). Perusahaan (Corporate Culture) yang Dimiliki Perseroan Tata Nilai ini telah disetujui oleh Dewan Komisaris dan Direksi dengan Keputusan Direksi No. 50/KPTS/2013 Penerapan tata kelola perusahaan yang baik akan berhasil tanggal 01 Maret 2013 tentang Visi, Misi, dan Tata Nilai dilaksanakan apabila disokong oleh budaya perusahaan Perusahaan. Sebagai suatu bentuk keseriusan dan untuk yang kuat. Pendekatan internalisasi budaya dilakukan memantau efektivitas penerapan tata nilai Perseroan, melalui intervensi pada ketiga aspek yaitu kepemimpinan, dibuat suatu pedoman sosialisisasi dan evaluasi Visi, Misi, sistem, dan karyawan. Dengan pendekatan tersebut, dan Tata Nilai perusahaan yang tertuang pada Keputusan budaya Jasa Marga selain tertulis dalam kebijakan dan Direksi No. 173/KPTS/2014 tanggal 15 Oktober 2014. prosedur, juga menjadi suatu disiplin (soft skills) yang Untuk menyesuaikan dengan arah pertumbuhan dan dipraktikkan oleh Dewan Komisaris, Direksi, dan karyawan pengembangan jangka panjang perusahaan, potensi dalam pelaksanaan pekerjaan sehari-hari. bisnis jalan tol untuk masa yang akan datang masih besar, serta untuk mencapai Visi dan Misi Perseroan, EMPAT NILAI POKOK JASA MARGA yANG DIAKUI DAN DIKEMBANGKAN BERSAMA, SERTA DIGUNAKAN SEBAGAI LANDASAN INSAN JASA MARGA DALAM BERINTERAKSI DENGAN PARA PEMANGKU KEPENTINGAN J JUJUR S SIGAP M MUMPUNI R RESPEK Jasa Marga dalam Jasa Marga SIGAP Jasa Marga Jasa Marga menjalankan melayani pelanggan MUMPUNI dalam RESPEK terhadap kegiatan usahanya dan pemangku bekerja atas dasar pemangku selalu JUJUR, adil, kepentingan lainnya kompetensi, kepentingan transparan, dan dengan bertindak konsisten, dan dalam bersinergi bebas dari benturan peduli dan proaktif inovatif. mencapai prestasi. kepentingan. serta tetap mengedepankan kehati-hatian. 8 PT Jasa Marga (Persero) Tbk. Laporan Tahunan 2016

Description:
Jasa Marga sebagai operator dan pengembang jalan tol terkemuka di Indonesia .. Tata Nilai Perseroan dalam dokumen pengadaan barang/jasa di lingkungan .. melepas 30% sahamnya kepada masyarakat/publik pada 12 .. 28. PT Jasa Marga (Persero) Tbk. Laporan Tahunan 2016. Profil Jasa.
See more

The list of books you might like

Most books are stored in the elastic cloud where traffic is expensive. For this reason, we have a limit on daily download.