ebook img

apa sebab rakyat aceh sanggup berperang puluhan tahun melawan agressi belanda PDF

357 Pages·2008·29.93 MB·Indonesian
by  
Save to my drive
Quick download
Download
Most books are stored in the elastic cloud where traffic is expensive. For this reason, we have a limit on daily download.

Preview apa sebab rakyat aceh sanggup berperang puluhan tahun melawan agressi belanda

\^'. APA SEBAB RAKYAT ACEH SANGGUP BERPERANG PULUHAN TAHUN MELAWAN AGRESSI BELANDA A. HASJMY BIBLIOTHEEK KITLV 0004 6688 1?T& * APA SEBAB RAKYAT ACEH SANGGUP BERPERANG PULUHAN TAHUN MELAWAN AGRESI BELANDA KARANGAN-KARANGAN A. HASJMY. Yang diterbitkan oleh "Bulan Bintang. " 1. Kerajaan Saudi Arabia 2. Pahlawan-pahlawan yang gugur di zaman Nabi 3. Dustur Da'wah Menurut Al Qur-an 4. Sejarah Kebudayaan Islam 5. Iskandar Muda Meukuta Alam 6. Tanah Merah (Digul Bumi Pahlawan Kemerdekaan Indonesia) 7. Meurah Johan (Sultan Aceh Pertama) 8. Risalah Akhlak. 9. Surat-surat dari Penjara 10. Peranan Islam Dalam perang Aceh Dan Perjuangan Kemerdekaan Indonesia. 11. 59 tahun Aceh merdeka dibawah pemerintahan Ratu 12. Apa Sebab Rakyat Aceh Sanggup Berperang Puluhan Tahun Melawan Agressi Belanda 13. Sumbangan Kesusasteraan Aceh Dalam Pembinaan Kesusasteraan Indonesia " * / * C - l^o\ -/V A. H A S J M Y TVÎEL A W A N A G R E S S I » JAKARTA PENERBIT CP- Kiamat Kwitang 1/8 Telp. 342883 - 346247 Cetakan Pertama - 1977 PERSEMBAHAN Dengan rasa syukur Yang berlimpahan, Karya kecil ini Kupersembahkan kepada Arwah kedua nenekanda; Pang Husin yang syahid Dalam pertempuran Cotgli Dan Pang Abbas Yang seluruh badannya Jejak luka yang dibawa Dari medan perang 5<2br^f^ NV. - ni : »yj1 Jangan katakan mati Mujahid tewas di medan perang, Dia hidup abadi, Bermandikan rahmat Tuhan. Jangan dianggap mati, Meski nyatanya demikian, Jangan ragukan kekasih hati, Ada firman Tuhan. Jangan sebut (can mati, Meski nyawa sudah tiada, Dia hidup di sisi Ilahi, Senantiasa bersukaria. 6 PENGANTAR EDISI JAKARTA Untuk pertama kali buku ini telah dicetak oleh "Firma Pustaka Faraby" di Banda Aceh dalam tahun 1971, dan dalam waktu kurang dari dua tahun telah terjual habis. Atas permufakatan Direktur Utama "Bulan Bintang" dan dengan persetujuan Direktur "Firma Pustaka Faraby", maka saya setujui dicetak untuk kali kedua dan seterusnya di Jakarta oleh penerbit Islam BULAN BINTANG. Cetakan edisi Jakarta ini dilakukan setelah mengalami be- berapa perbaikan dan penyempurnaan, antaranya : 1. Judul dari cetakan Banda Aceh, yaitu HIKAYAT PRANG SABI MENJIWAI PERANG ACEH LAWAN BELANDA. 2. Menurut pendapat sejumlah pembaca bahwa judul tersebut kurang mantap. Karena itu, untuk edisi Jakarta ini judulnya saya robah sehingga menjadi: APA SEBAB RAKYAT ACEH SANGGUP BERPERANG PULUHAN TAHUN MELA WAN A GRESSI BELANDA. 3. Teks bahasa Aceh dari bait-bait sya'ir yang dikutip saya tiadakan dalam edisi Jakarta ini; hanya tinggal terjemahannya saja. 7 4. Untuk lebih lengkap dan sempurna, maka pada akhir buku ini dimuat selengkapnya fotokopi teks "Hikayat Prang Sabi" dalam bahasa Aceh tulisan Arab, sehingga memberi kemungkinan bagi para peminat dan para peneliti serta kritikus sastra untuk mempelajari lebih mendalam "Karya Sastra Perang" yang besar dan ter- kenal itu. Dengan penyempurnaan untuk Edisi Jakarta ini, saya meng- harap semoga buku yang berjudul: Apa Sebab Rakyat Aceh Sanggup Berperang Puluhan Tahun Melawan Agressi Belanda, akan bermanfaat hendaknya, terutama dalam rangka menggali khazanah Kesusastraan Indonesia di masa lampau. Amin ya Rabbal Alamin! Banda Aceh, 5 Oktober 1977 A. HASJMY

Description:
Judul dari cetakan Banda Aceh, yaitu HIKAYAT. PRANG SABI MENJIWAI PERANG ACEH LAWAN. BELANDA. 2. Menurut pendapat sejumlah
See more

The list of books you might like

Most books are stored in the elastic cloud where traffic is expensive. For this reason, we have a limit on daily download.